3 Penjual Kambing Trenggalek Lengkap dengan Alamat, Murah! Recommended untuk Hewan Kurban Idul Adha 2023

19 Juni 2023, 10:30 WIB
3 Penjual Kambing Trenggalek Lengkap dengan Alamat, Murah! Recommended untuk Hewan Kurban Idul Adha 2023 /Portal Majalengka

UTARA TIMES – Menjelang Idul Adha 2023, umat muslim kian gesit mencari penjual kambing yang direkomendasikan tak terkecuali di Kabupaten Trenggalek, Jawa Timur.

Permintaan kambing khususnya untuk hewan kurban diprediksi meningkat menjelang perayaan Idul Adha 2023 di sejumlah pasar di Trenggalek.

Selain membeli di pasar hewan, tak sedikit pembeli yang memilih mengunjungi tempat penjual kambing di Trenggalek. Tujuannya untuk memastiskan kondisi hewan kurban sebelum dibeli.

Berdasarkan hasil penelusuran yang dihimpun redaksi Utara Times, setidaknya terdapat 3 tempat penjual kambing Trenggalek yang menjadi alternatif bagi umat muslim yang sedang mencari hewan kurban.

Baca Juga: Mengukir Sejarah Baru! Onic Esports Berhasil Merebut Gelar Juara MSC 2023, Siapa MVP Final? 

Mbarokahi kambing

Mbarokahi kambing merupakan tempat penjual hewan kurban berupa kambing murah yang berlokasi di Kabupaten Trenggalek.

Alamat lengkapnya di Dusun Jeruk, Desa Kedungsigit, Kecamatan Karangan, Kabupaten Trenggalek, Jawa Timur. 

Salah satu kelebihan Mbarokahi kambing yakni hewan kurban yang dijual sudah dipastikan sehat dan layak disembelih.

Baca Juga: Ramalan Weton Pemilik Tibo Pati, Bakal Sugih Duit di Usia Muda, Cek Weton Kamu!

Selain itu harga yang ditawarkan penjual kambing lumayan mura

h sesuai ukuran hewan kurban dan jenisnya

Toko benih & jual kambing BPK MUHRODJI

Salah satu tempat penjual kambing murah di Trenggalek yakni toko benih & jual kambing yang dikelola oleh Bapak Muhrodji.

Alamat penjual hewan kurban tersebut berada di Dusun Rowodem RT 29 RW 10 Desa Sukorame, Kecamatan Gandusari, Kabupaten Trenggalek, Jawa Timur

Baca Juga: Nobar Indonesia vs Argentina di Jabodetabek dan sekitarnya, Ada yang Gratis, Dijamin Seru!

Tempat penjualan hewan kurban ini buka setiap hari mulai pagi pukul 05.15 WIB hingga 21.00 WIB.

Selain berkunjung ke lokasi penjual, pembeli disarankan untuk menghubungi penjual kambing terlebih dahulu melalui kontak yang telah disediakan yakni 081335618877.

Tujuannya untuk memastikan ketersediaan hewan kurban salah satunya kambing menjelang perayaaan Idul Adha 2023.

Atharrazka farm jual beli kambing

Baca Juga: Nobar Indonesia vs Argentina di Jabodetabek dan sekitarnya, Ada yang Gratis, Dijamin Seru!

Tempat penjual kambing murah Trenggalek selanjutnya yakni Atharrazka farm yang beralamatkan di Dusun Gebyog Dodoaren RT 35 RW 10 Desa Munjungan, Kecamatan Munjungan, Kabupaten Trenggalek, Jawa Timur.

Atharrazka farm buka setiap hari selama 24 jam, sehingga calon pembeli dapat membeli menjelang Idul Adha 2023.

Untuk mendapat harga kambing yang murah, pembeli dapat menghubungi Atharrazka farm melalui kontak atau nomor telephone yang telah disediakan yakni 081271673988.

Deretan tempat penjual kambing Trenggalek di atas dapat menjadi alternatif bagi umat muslim yang ingin membeli hewan kurban menjelang Idul Adha 2023.***

Editor: Anas Bukhori

Tags

Terkini

Terpopuler