Mengenal Lebih Jauh Apa Itu Crypto, Uang Digital yang Dianggap Memberikan Dampak Positif Bagi Masyarakat

- 27 November 2021, 16:16 WIB
Mengenal Lebih Jauh Apa Itu Crypto, Uang Digital yang Dianggap Memberikan Dampak Positif Bagi Masyarakat
Mengenal Lebih Jauh Apa Itu Crypto, Uang Digital yang Dianggap Memberikan Dampak Positif Bagi Masyarakat /Portal Purwokerto/Bermix Studio/Unsplash


UTARA TIMES - Apa itu crypto? Simak penjelasan dari berbagai sumber yang akan dimuat di dalam artikel ini.

Disebut-sebut sebagai mata uang virtual yang banyak digandrungi orang untuk dijadikan aset, berita crypto hampir setiap hari mengisi pemberitaan media.

Mata uang crypto hari ini mulai digemari karena nilainya bisa mengalami peningkatan dalam periode waktu tertentu.

Sederhananya, crypto adalah mata uang yang memiliki andi-sandi rahasia yang cukup rumit berfungsi melindungi dan menjaga keamanan mata uang virtual.

Baca Juga: Pembahasan Keteraturan, Simak Kunci Jawaban Kelas 6 SD Halaman 51 Tema 9 Pembelajaran 5

Karena itu, seseorang yang akan mencoba berinvestasi di dunia aset crypto, perlu memahami terlebih dahulu cara main crypto.

Sebagian trader crypto yang dikenal di dunia crypto Indonesia, sudah berbasis aplikasi crypto sebagai tempat transaksinya.

Untuk dapat mengukuti tren investasi kontemporer seperti investasi crypto ini, seseorang dianjurkan untuk mengetahui terlebih dahulu apa itu crypto?

Apa Itu Crypto?

Dikutip Utara Times dari jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis, Universitas Gorontalo, Mata uang crypto adalah diartikan sebagai aset digital.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x