BLT UMKM Rp 600 Ribu 2022 Kapan Cair? Berikut Informasinya Lengkapnya Disini

- 1 September 2022, 04:15 WIB
BLT UMKM Rp 600 Ribu 2022 Kapan Cair? Berikut Informasinya Lengkapnya Disini
BLT UMKM Rp 600 Ribu 2022 Kapan Cair? Berikut Informasinya Lengkapnya Disini /Agus Salim

UTARA TIMES – Simak informasi terkait BLT UMKM Rp 600 ribu 2022 kapan cair lengkap dengan penerimanya siapa saja.

Banyak masyarakat Indonesia yang bertanya-tanya kapan BLT UMKM Rp 600 ribu 2022 cair.

Sejak bulan April lalu, pemerintah telah mengumumkan kalau BLT UMKM atau BPUM yang ditujukan bagi para pelaku usaha masih belum cair.

Berikut informasi BLT UMKM Rp 600 ribu 2022 kapan cair lengkap dengan penerimanya siapa saja yang dilansir Utara Times dari beritadiy.com

Baca Juga: Merinding! Begini Sinopsis Film Mumun, Hantu Pocong yang Menyeramkan

Dketahui bahwa pada pengumuman sebelumnya, akan ada 12,8 juta orang yang akan menjadi penerima BLT UMKM Rp 600 ribu.

Sementara dari pihak Kementerian Koperasi dan UKM sudah mengajukan anggaran Rp 7,68 triliun untuk penyaluran BLT UMKM.

Kabarnya Kemenkop UKM hanya tinggal menunggu persetujuan anggaran dari Kementerian Keuangan sebelum terjun menajalankan program bantuan pemerintah tersebut.

Namun, perlu diketahui juga bagaimana sebenarnya kriteria orang-orang yang akan menerima BLT UMKM Ro 600 ribu, antara lain:

Baca Juga: Link Nonton Dikta dan Hukum Episode 7, 8, 9, 10: Kemanakah Hati Nadhira Berlabuh?

Warga Negara Indonesia (WNI)

Pemilik usaha mikro.

Tidak mendapat bantuan tunai PKLWN

Bukan aparatur sipil negara (ASN)

Bukan anggota TNI atau Polri

Sementara untuk mengecek informasi terkait penyaluran penerima bantuan BLT UMKM 2022, bisa dilakukan melalui website resmi Bank BRI dan BNI selaku Bank penyalur bantuan.

Baca Juga: 12 Ucapan Selamat Datang Bulan Kelahiran, September 2022 Penuh Harapan dan Doa Terindah

Berikut cara cek penerima BLT UMKM yang berlaku pada tahun sebelumnya:

Eform BRI

Buka link eform.bri.co.id/bpum

Isi NIK KTP pada kolom yang tersedia

Isi kode verifikasi dengan yang tercamtum pada laman di kolom yang tersedia

Klik "Proses Inquiry", akan muncul keterangan mendapat BLT UMKM atau tidak

Baca Juga: 12 Link Twibbon HUT Polwan 2022 Ke-74 1 September, Klik Gratis Disini!

Sementara untuk BPUM BNI, berikut cara cek:

Masuk melalui link resmi yaitu banpresbpum.id

Masukkan NIK KTP ke kolom yang sebelumnya telah disediakan

Kemudian akan muncul nama menjadi penerima BPUM

Namun perlu diketahui bahwa cara cek di atas belum bisa dipastikan akan kembali bisa dilakukan pada saat penyaluran BLT UMKM 2022 atau tidak.

Demikian informasi terkait kapan BLT UMKM Rp 600 ribu 2022 kapan cair.***

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah