Inilah Rekomendasi Tempat Pempek yang Enak di Makassar

- 18 Februari 2023, 15:15 WIB
Ilustrasi pempek. Inilah Rekomendasi Tempat Pempek Yang Enak di Makassar
Ilustrasi pempek. Inilah Rekomendasi Tempat Pempek Yang Enak di Makassar /Freepik / jcomp.

UTARA TIMES - Pempek yang enak bukan hanya di Palembang saja, di Makassar juga ada. Berikut beberapa rekomendasi tempat pempek yang enak di Makassar.

Seperti yang kita tahu, pempek adalah salah satu makanan yang berasal dari Sumatera Selatan, atau lebih tepatnya Palembang.

Biasanya pempek dimakan menggunakan kuah atau saus cair yang di buat dengan campuran rempah-rempah. Biasanya orang pelembang menyebutnya cuka.

 

Cuka pempek, terbuat dari campuran gula merah atau gila batang, asam Jawa, bawang putih, dan cabe rawit. Aroma yang dikeluarkan pun kuat, kekentalan, rasa pedas dan asam manisnya juga pas.

Baca Juga: Bagaimana Cara Daftar KIP Kuliah Tahun 2023? Begini Tutorialnya Lengkap dengan Syarat – Syarat

Tapi tahukah kamu? Bahwa pempek yang enak tidak selalu berada di Palembang. Di Makassar juga terdapat pempek yang enak, lho!

Berikut ini beberapa rekomendasi tempat pempek yang enak di Makassar:

1. Pempek Yunisa Urip Sumohardjo.

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah