4 Lokasi Kulineran di Kota Semarang, Ada Tahu Petis Hingga Kuliner Malam yang Unik

- 22 Februari 2023, 13:20 WIB
4 Lokasi Kulineran di Kota Semarang, Ada Tahu Petis Hingga Kuliner Malam yang Unik
4 Lokasi Kulineran di Kota Semarang, Ada Tahu Petis Hingga Kuliner Malam yang Unik /Pixabay /Sherra Triarosdiana

UTARA TIMES Kota Semarang memiliki kuliner andalan seperti bandeng presto dan lumpia. Teruntuk penikmat duia kuliner, kurang lengkap rasanya jika tidak mengetahui 4 lokasi kulineran yang terkenal di Semarang.

Semarang selalu ramai dengan berbagai hiruk pikuk aktifitasnya. Selain menjadi pusat kota pemerintahan Jawa Tengah, Kota Semarang menawarkan bermacam kuliner terkenal dan enak.

4 lokasi kuliner di Semarang ini bisa dikunjungi ketika melakuan me time, atau mengajak orang lain seperti teman atau keluarga.

 

Tanpa berlama lagi, melansir dari Jurnal Aceh berikut adalah 4 rekomendasi kuliner di Kota Semarang yang perlu dikunjungi karena terkenal dan enak.

Baca Juga: Bansos Rp2,4 Juta Disalurkan untuk Masyarakat Umum dan UMKM, Cair Tanpa Perlu Cek Link BPUM 2023 Eform BRI

1.Tahu Petis Prasejo

Yak, tahu petis adalah kuliner khas Semarang selain lumpia dan bandeng presto. Kurang afdol jika mengunjungi Semarang tapi tidak mencicipi kuliner tahu petisnya.

Tahu pesti selalu tersaji hangat dengan rasa yang maknyus jika menggunakan istilah dari Alm. Bondan Winarno.

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah