Bikin Ngiler! Inilah Tempat Kuliner Malam Yogyakarta, Paling Hits dan Terkenal Enak

- 15 Maret 2023, 19:50 WIB
Bikin Ngiler! Inilah Tempat Kuliner Malam Yogyakarta, Paling Hits dan Terkenal Enak
Bikin Ngiler! Inilah Tempat Kuliner Malam Yogyakarta, Paling Hits dan Terkenal Enak /

UTARA TIMES - Yogyakarta merupakan kota yang sangat istimewa, berbagai kuliner terjadi di sini mulai dari pagi hingga malam.

Beberapa kuliner malam di Yogyakarta ini cocok untuk anda kunjungi karena tempatnya paling hits dan terkenal enak.

Adapun waktu buka pedagang kuliner malam di Yogyakarta mulai dari pukul 20:00 WIB. Bahkan salah satu di antaranya buka hingga pukul 5:00 WIB.

 

Daripada penasaran, inilah tempat kuliner malam di Yogyakarta lengkap dengan alamat dan jam bukanya.

Baca Juga: Punya Kebiasan Ini, 3 Shio Ini Calon Milyader di Pertengahan Tahun Kelinci Air 2023

- Gudeg Yu Yah.

Kuliner malam satu ini pastinya akan memanjakan mata dan lidah anda. Pasalnya, pilihan menu yang dihidangkan menggunakan konsep prasmanan.

Berbagai menu makanan tersedia seperti ayam kampung, krengsengan daging, rendang daging sapi, dan lain-lain.

 

Buka setiap hari pukul 20:00-3:00 WIB.

Alamat di Jl. Magelang No. 129 A, Kutu Asem, Sinduadi, Mlati, Kabupaten Sleman, Yogyakarta.

Baca Juga: 5 Tempat Bakso Paling Enak dan Murah di Pekalongan, Rasa Mantap Harga Pas, Lengkap Jam Buka dan Alamat Jelas

Link maps

- Mie Ayam Kamehame.

Gerobak mie ayam ini memang andalan bagi mahasiswa atau wisatawan. Porsinya yang banyak serta ekstra pedasnya bakal membuat anda ketagihan.

Ekstra pedas mie ayam ini mulai dari level 1 hingga level 12.

Buka setiap hari pukul 22:00-3:00 WIB.

Alamat di Jl. Urip Sumoharjo No. 64, Klitren, Gondokusuman, Klitren, Gondokusuman, Kota Yogyakarta.

Baca Juga: Ada Promo! 4 Rekomendasi Bakso di Pamulang Terkenal Enak, Peringkat Tertinggi di GoFood

Link maps

- Soto Bang Jago.

Kuliner malam yang satu ini ialah soto yang terkenal enak dan paling hits di Yogyakarta.

Buka setiap hari pukul 22:00-5:00 WIB.

Alamat di Jl. Prof. Herman Yohanes, Terban, Gondokusuman, Yogyakarta.

Link maps

Itulah rekomendasi kuliner malam di Yogyakarta, paling hits dan terkenal enak.***

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah