Harga Bahan Pokok Jelang Ramadhan 2023, Telur Tembus 30 Ribu Per Kilo

- 18 Maret 2023, 09:23 WIB
Harga Bahan Pokok Jelang Ramadhan 2023, Telur Tembus 30 Ribu Per Kilo
Harga Bahan Pokok Jelang Ramadhan 2023, Telur Tembus 30 Ribu Per Kilo /photosforyou

 

Selain daging, harga telur ayam juga mengalami kenaikan dari yang semula 28 ribu kini menjadi 30 ribu per kilogramnya.

Baca Juga: Link Daftar Petugas Sensus Pertanian 2023, Pendaftaran Terakhir Hari Ini! Begini Syarat dan Tugasnya

Sementara daging ayam dihargai 35 ribu yang sebelumnya dihargai 30 ribu per kilogramnya.

Di sisi lain, kenaikan harga juga terjadi pada bahan sayur yang mengalami kenaikan sebesar Rp. 1000.

 

Berdasarkan data panel Harga Pangan Nasional yang , bahan yang mengalami kenaikan yaitu harga cabai dengan kenaikan besar 0. 92% - 1.14% dengan harga yang mencapai 49 ribu per kilogramnya (data diambil dari hargapangan.id untuk semua Provinsi pada 17 Maret 2023).

Baca Juga: Info Melur Untuk Firdaus Season 2 Episode 3 Kapan Tayang? Cek Tanggal Rilis, Hari Apa, dan Jam Berapa

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah