3 Rekomendasi Tempat Bukber Kekinian di Bandung Lengkap dengan Alamat dan Harganya

- 22 Maret 2023, 15:05 WIB
3 Rekomendasi Tempat Bukber Kekinian di Bandung Lengkap dengan Alamat dan Harganya
3 Rekomendasi Tempat Bukber Kekinian di Bandung Lengkap dengan Alamat dan Harganya /Instagram/ @kafe.diatas

 

Di sini ada tempat penyewaan kostum khas Korea atau hanbok bagi pengunjung yang ingin mencobanya.

Baca Juga: Link Download PDF Jadwal Imsakiyah Kab Sragen versi Kemenag untuk Ramadhan 2023 Full 30 Hari

Di sini juga terdapat beberapa menu yang enak dan lezat khas Korea seperti Mandu Guksu, Odeng, Sundubu Jjigae serta berbagai minuman.

Untuk harganya pun cukup terjangkau, dengan menyiapkan uang saku sebesar Rp30.000, kamu sudah bisa makan nasi untuk berbuka puasa.

Untuk alamat berada di Jalan Sawunggaling No.10, Tamansari, Kota Bandung.

  1. Omah Putri Cafe

Tempat bukber dengan view alam yang cantik dan sejuk udaranya ini untuk alamat berada di Jalan Panorama Alam Kampung Cisanggarung, Cikadut, Kecamatan Cimenyan, Kabupaten Bandung.

Baca Juga: Link Download PDF Jadwal Imsakiyah Wonosobo versi Kemenag untuk Ramadhan 2023 Full 30 Hari

Tempat ini berada di atas pegunungan. Sore hari pengunjung bisa melihat cantiknya Bandung City Light. Café ini juga sangat eksotik dengan suasana semakin asyik.

Namun, pada saat malam tiba, kabut putih dan hawa dingin mulai menyelimuti cafe Omah Putih ini.

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x