5 Tempat Ngabuburit Gratis di Bekasi yang Bisa Dikunjungi Lengkap dengan Alamatnya

- 27 Maret 2023, 16:00 WIB
5 Tempat Ngabuburit Gratis di Bekasi yang Bisa Dikunjungi Lengkap dengan Alamatnya
5 Tempat Ngabuburit Gratis di Bekasi yang Bisa Dikunjungi Lengkap dengan Alamatnya /Youtube Koko Channel

Baca Juga: Prediksi Skor Persita vs Persija di BRI Liga 1 Lengkap Head to Head dan Perkiraan Susunan Pemain

Di mana tersedia arena playground, spot-spot untuk berfoto yang dihiasi oleh lampu warna-warni yang semakin cantik jika dilihat pada malam hari.

Taman Sehati ini terbuka untuk umum, dan tidak dikenakan biaya sepeser pun alias gratis jika ingin memasukinya.

Terlebih, di sekitar taman yang beroperasi selama 24 jam tersebut, juga telah banyak berdiri pedagang kaki lima.

Sehingga, akan sangat cocok untuk berkegiatan ngabuburit sambil membeli makanan dan minuman untuk berbuka puasa.

Baca Juga: Rekomendasi Tempat Bukber Puasa Ramadhan di Purwokerto yang Murah dan Enak

Taman Kota Bekasi

Ketika ingin pergi ngabuburit, maka tak salah jika ingin mengunjungi Taman Kota Bekasi.

Untuk alamat taman ini terletak di Jalan Veteran 45, RT.06 RW.06, Marga Jaya, Bekasi Selatan, Kota Bekasi, Jawa Barat.

Taman ini dihiasi oleh ruang hijau terbuka, yang tertata dengan sangat rapi dan asri.

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x