Berapa Harga Beras di Sumatera Utara Hari ini? Ini Daftarnya Lengkap Kualitas Bawah, Medium, Hingga Super

- 3 April 2023, 09:18 WIB
Ilustrasi beras. Berapa Harga Beras di Sumatera Utara Hari ini? Ini Daftarnya Lengkap Kualitas Bawah, Medium, Hingga Super
Ilustrasi beras. Berapa Harga Beras di Sumatera Utara Hari ini? Ini Daftarnya Lengkap Kualitas Bawah, Medium, Hingga Super /Pixabay/allybally4b

UTARA TIMES Beras menjadi salah satu komoditas pangan favorit di Indonesia, sehingga harga nya kian melambung setiap tahunnya.

Terutama saat menjelang hari – hari besar seperti Idhul Fitri, dan Natal. Harga beras di pasaran cenderung meningkat.

Lantas berapa harga beras saat bulan Ramadhan 2023 ini? simak daftar lengkapnya dalam pembahasan di bawah ini.

 

Umumnya, beras di bandrol dengan harga beragam tergantung kualitas yang ditawarkan. Semakin baik mutunya maka harganya pun akan semakin tinggi.

Baca Juga: 3 Shio Mendadak Kaya di Tahun 2023, Hartanya Tidak Habis hingga Tujuh Turunan

Di Indonesia, harga beras dijual dengan berbagai kualitas mulai dari kualitas bawah, medium, hingga super.

Harga beras juga biasanya akan dijual dengan harga yang berbeda-beda, termasuk di pasar tradisional yang ada di Sumatera Utara.

Pada hari ini, Senin 3 April 2023 harga beras di pasar tradisional Sumatera Utara mengalami penurunan harga.

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x