Bosan Liburan Monoton? Coba Pergi ke Tempat Wisata Trenggalek Jawa Timur Ini, Dijamin Nagih!

- 24 Mei 2023, 15:50 WIB
Ilustrasi, Bosan Liburan Monoton? Coba Pergi ke Tempat Wisata Trenggalek Jawa Timur Ini, Dijamin Nagih!
Ilustrasi, Bosan Liburan Monoton? Coba Pergi ke Tempat Wisata Trenggalek Jawa Timur Ini, Dijamin Nagih! /unsplash/adimuhammad

UTARA TIMES – Bosan liburan monoton alias ke spot itu-itu saja? Coba pergi ke tempat wisata Trenggalek Jawa Timur ini karena miliki pemandangan luar biasa.

Liburan ke spot wisata Trenggalek yang sama setiap akhir pekan ternyata membuat sebagian orang merasa bosan.

Oleh sebab itu, sebelum berwisata disarankan untuk mencari rekomendasi tempat wisata lain agar menyegarkan pikiran.

 

Seperti 3 tempat wisata Trenggalek Jawa Timur ini yang menawarkan sensasi liburan tanpa rasa bosan.

Baca Juga: 5 Tempat Mie Ayam di Purbalingga yang Enak dan Bikin Nagih, Cek Alamatnya Disini

Selain itu lokasinya yang tak jauh dari pusat kota Trenggalek bisa menjadi pilihan liburan keluarga.

Berikut 3 rekomendasi tempat wisata di Kabupaten Trenggalek Jawa Timur yang bisa dikunjungi saat akhir pekan.

Wisata hutan Kota Trenggalek

 

Tempat wisata alam yang satu ini merupakan kebanggaan masyarakat lokal.

Baca Juga: Siapa Sosok Perry Warjiyo? Gubernur BI yang Dilantik Hari Ini, Berikut Profilnya

Pasalnya wisata hutan Kota Trenggalek menawarkan pemandangan alam yang super indah.

Alamat lengkapnya berada di Jalan Hayam Wuruk, Area Hutan, Ngantru, Kec. Trenggalek, Kabupaten Trenggalek, Jawa Timur.

Wisata hutan Kota Trenggalek merupakan tempat liburan yang menawarkan edukasi pengenalan alam dan satwa.

Karena ramah anak, tempat wisata di Kabupaten Trenggalek ini cocok dijadikan alternatif liburan keluarga. Terlebih lokasinya buka setiap hari selama 24 jam.

Beberapa fasilitas yang ditawarkan di tempat wisata hutan Kota Trenggalek diantaranya ayunan, meja piknik, hingga toilet umum.

Baca Juga: Tempat Bakso Paling Populer di Karawang Dijamin Enak dan Ramah di Kantong

Kini wisata hutan Kota Trenggalek mendapat rating 4,5 via Google maps. Rating tertinggi tersebut diberikan oleh para pengunjung.

Bukit Banyon

Tempat wisata Trenggalek yang mendapat rating tertinggi yakni Bukit Banyon.

Alamatnya berada di Widoro, Gandusari, Kw. Ladang, Karanganyar, Kec. Gandusari, Kabupaten Trenggalek, Jawa Timur.

Spot wisata paling cantik di Kabupaten Trenggalek ini kerap disebut sebagai destinasi negeri di atas awan.

Baca Juga: Sinopsis Imlie Rabu 24 Mei 2023, di ANTV: Imlie Gagal Mencuri Video Aditya dari Aryan

Bukit Banyon dapat dijunjungi setiap hari, namun untuk menikmati pemandangan indah pengunjung disarankan datang saat pagi atau sore hari.

Karena memiliki pemandangan yang indah dan akses mudah, para pengunjung memberikan rating tertinggi yakni 4,3.

Puncak Jaas

Tempat wisata Trenggalek selanjutnya yakni Puncak Jaas yang berada di Darang, Tamanan, Kec. Trenggalek, Kabupaten Trenggalek, Jawa Timu.

Baca Juga: 5 Tempat Mie Ayam di Purbalingga yang Enak dan Bikin Nagih, Cek Alamatnya Disini

Tak berbeda dengan 2 tempat wisata sebelumnya, Puncak Jaas menawarkan sensasi liburan unik dan pemandangan alamnya yang indah.

Lokasinya yang tak jauh dari pusat Kota Trenggalek, tempat wisata dengan rating tertinggi ini cocok direkomendasikan untuk liburan keluarga.

Bukit Jaas kini mendapat rating yakni 4,4 dengan dominasi review positif dari para pengunjung.

Itulah jajaran tempat wisata di Kabupaten Trenggalek Jawa Timur yang bisa menjadi rekomendasi liburan akhir pekan.***

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah