Sukses di Kota Mangga! Inilah 5 Peluang Usaha Kekinian di Indramayu yang Bisa Dicoba

- 25 Mei 2023, 16:25 WIB
Sukses di Kota Mangga! Inilah 5 Peluang Usaha Kekinian di Indramayu yang Bisa Dicoba
Sukses di Kota Mangga! Inilah 5 Peluang Usaha Kekinian di Indramayu yang Bisa Dicoba /Mata Bandung

Kemudian untuk memulai peluang usaha jualan angkringan ini diperlukan modal dan perlu menentukan tempat untuk menjadi lokasi jualan yang tepat.

Selanjutnya jajanan angkringan sendiri menjadi tempat anak muda untuk sekedar nongkrong dan jajan sate-satean yang juga harganya murah.

Baca Juga: Adem Nyes! Rasakan Sensasi Segarnya Rekomendasi Sop Buah Paling Enak di Wonogiri, Lengkap Jam Buka dan Alamat

2. Jualan Makanan ringan

Diketahui salah satu peluang usaha di Indramayu yang punya potensi raih kesuksesan adalah dengan menjual makanan ringan.

Makanan ringan adalah peluang usaha yang dapat dilalukan oleh semua kalangan dengan target pasar luas dari anak kecil hingga orang dewasa.

Kemudian peluang usaha ini juga bisa dilakukan dengan modal yang sedikit tanpa perlu modal yang besar.

3. Jualan Seblak

Diketahui jajan seblak ini sangat menjamur di semua daerah termasuk juga di Indramayu, untuk ini jualan seblak bisa menjadi peluang usaha yang anda geluti.

Halaman:

Editor: Ahmad Damanhuri


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x