5 Tempat Wisata Murah Meriah di Surabaya, dari Wisata Religi hingga Pantai, Ada Apa Saja?

- 31 Mei 2023, 14:00 WIB
Wisata Surabaya. 5 Tempat Wisata Murah Meriah di Surabaya, dari Wisata Religi hingga Pantai, Ada Apa Saja?
Wisata Surabaya. 5 Tempat Wisata Murah Meriah di Surabaya, dari Wisata Religi hingga Pantai, Ada Apa Saja? /Instagram @otw_melali

Baca Juga: Inilah 3 Tempat Makan Soto Lokal Trenggalek Paling Enak, Wisata Kuliner Jatim Nih?

4.Wisata Perahu Kalimas

Wista murah selanjutnya adalah wisata perahu kalimas. Pengunjung bisa menyewa perahu untuk menyusuri aliran sungai kalimas. 

Untuk mencoba wisata satu ini, pengunjung bisa datang ke Monumen Kapal Selam atau Taman Prestasi.

Harga tiketnya apabila naik dari Taman Prestasi cukup membayar Rp4.000 saja, namun apabila naik dari Monumen Kapal Selam maka harga tiketnya Rp10.000.

5.Ekowisata Mangrove Wonorejo

Baca Juga: Ini Tempat Soto di Bogor Dijamin Enak dan Mantul, Cocok untuk Semua Kalangan

Terkhir ada tempat wisata edukatif yakni Ekowisata Mangrobe Wonorejo.

Di sini, wisatawan akan banyak mendapat informasi mengenai ragam jenis tanaman mangrove dan menikmati wisata perahu.

Harga tiket masuk untuk orang dewasa Rp25.000 sedangkan untuk anak anak yakni Rp15.000. Lokasi Ekowisata Mangrove Wonorejo terletak di Jalan Wonorejo Nomor 1 Rungkut, Surabaya.

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah