Makan Malam Apa Hari Ini? Berikut Rekomendasi Seafood di Kota Bengkulu Paling Enak

- 7 Juni 2023, 20:20 WIB
Ilustrasi seafood. Makan Malam Apa Hari Ini? Berikut Rekomendasi Seafood di Kota Bengkulu Paling Enak
Ilustrasi seafood. Makan Malam Apa Hari Ini? Berikut Rekomendasi Seafood di Kota Bengkulu Paling Enak /Freepik.com/bearfotos

UTARA TIMES - Seafood sangat tepat masuk ke dalam deretan makan malam hari ini di Kota Bengkulu.

Gurihnya seafood di Kota Bengkulu dengan ekstra bumbu dan sambalnya dijamin bakal menggugah selera makan malam kamu.

Apalagi makan seafood di Kota Bengkulu bersama doi, keluarga, maupun kerabat kerja. Tentu menambah sensasi bagi kamu.

Terdapat lima rekomendasi seafood di Kota Bengkulu paling enak cocok untuk makan malam hari ini.

Baca Juga: Cek Jadwal Ganjil Genap Jakarta Hari Ini Kamis 8 Juni 2023, Ada Jam dan Titik Lokasi

Untuk lebih lengkapnya, simak lima rekomendasi seafood di Kota Bengkulu sebagai berikut.

- Resto Qori Seafood.

Buka setiap hari pukul 10:00-21:30 WIB.

Alamat di Jl. Pariwisata No. 02, Pantai Panjang, Kec. Ratu Agung, Kota Bengkulu, Bengkulu.

- Seafood Bengkulu Edu Resto Dangau Latun.

Baca Juga: Weton yang disukai Khodam Singo Turu, si Pendiam Namun Mematikan Versi Ramalan Primbon Jawa

Buka setiap hari pukul 11:00-22:00 WIB.

Alamat di Tapak Padri, Kebun Keling, Kec. Tlk. Segara, Kota Bengkulu, Bengkulu 38115.

- Rumah Seafood Tumpah.

Buka setiap hari pukul 10:00-21:00 WIB.

Alamat di Jl. Pariwisata, Anggut Bawah, Kec. Ratu Samban, Kota Bengkulu, Bengkulu.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Bakso Super Enak dan Gurih di Malang, Intip Jam Buka dan Lokasinya

- Basecamp Seafood.

Buka setiap hari pukul 11:00-21:00 WIB.

Alamat di Jl. Pariwisata, Penurunan, Kec. Ratu Samban, Kota Bengkulu, Bengkulu.

- Seafood Bang Jek.

Buka setiap hari pukul 11:30-21:00 WIB.

Alamat di Penurunan, Kec. Ratu Samban, Kota Bengkulu, Bengkulu.

Itulah rekomendasi seafood di Kota Bengkulu paling enak, cocok untuk makam malam hari ini.***

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah