3 Rekomendasi Kuliner Malam di Malang, Bikin Kenyang Harga Terjangkau

- 16 Juni 2023, 06:52 WIB
3 Rekomendasi Kuliner Malam di Malang, Bikin Kenyang Harga Terjangkau
3 Rekomendasi Kuliner Malam di Malang, Bikin Kenyang Harga Terjangkau /Lasti Martina/Portal Purwokerto

UTARA TIMES – Kota Malang selain terkenal dengan kota pendidikan juga, terkenal dengan kuliner malam yang beragam dari harga restoran hingga harga pelajar.

Sajian kuliner malam yang ada di Malang, memang sudah terkenal sejak lama, terlebih kota ini juga banyak menjadi tujuan para mahasiswa melanjutkan pendidikan di Perguruan Tinggi.

Menyantap kuliner malam di Malang dengan suasana yang tenang dan sejuk tentu menjadi daya tarik tersendiri, terlebih dengan harga yang cukup murah dan bisa perut kenyang.

 

Nah, mengutip dari kanal Youtobe Menukuliner inilah rekomendasi 3 tempat kuliner malam di Malang yang bikin kenyang namun harga pelajar:

Baca Juga: Bikin Laper Terus! Berikut 5 Rekomendasi Bakso Jumbo Paling Enak dan Murah di Ponorogo, Intip Lokasinya

Sego Penjara Warung Mami Cukam

Sego Penjara Warung Mami Cuka mini menjadi salah satu warung andalan para mahasiswa disaat malam hari.

 

Meski disebut dengan nama sego penjara, namun sajian menunya tentu saja tidak sembarangan, menunya beragam dari nasi ayam hingga ikan dan tentu sambal yang bikin selera makan makin kuat.

Cukup dengan harga Rp. 3 ribu saja sudah bisa menikamati kelezatan masakan Mami Cukam ini.

Baca Juga: Tanggal 16 Juni Memperingati Hari Apa?

Lokasinya berada di Jalan Pentodewo No.1 A, Polehan, Kecamatan Blimbing, Kota Malang.

Warung Subuh

 

Nama dari warung ini sudah mengindikasikan kalua warung ini buka hingga pagi hari, dan sudah menjadi andalan para pecinta kuliner malam di Malang.

Menu yang tersedia beragam dan sangat khas dengan kuliner masakan Malang tentunya, harganya cukup terjangkau dan amat cocok untuk para anak kost atau para mahasiswa.

Lokasinya berada di Jalan Raya Langsep No. 11A, Bareng, Kecamatan Klojen, Kota Malang.

 

Baca Juga: Jadwal Acara TV ANTV Jumat 16 Juni 2023: Saksikan Super Viral dan Mega Bollywood Kalank Hari Ini

Sego Ceker Glintung

Sego Ceker Glintung ini menjadi santapan yang wajib dicobain saat wisata kuliner malam di Malang.

Menu yang tersaji meski dengan ceker ayam namun berbaagai bumbu dan sambel yang berbebda menjadikan warung ini idola.

 

Lokasinya sendiri berada di Jalan Letnan Jendral S. Parman, Blimbing Kota Malang.

Nah, itulah rekomendasi 3 kuliner malam di Malang yang bikin perut kenyang namun ngga bikin dompet kempes, dating ke Malang wajib kunjungi ketiga tempat tadi.***

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah