Tempat Wisata Terbaik di Bandung, Main Ke Ibu Kota Jawa Barat Ini, Wajib Kamu Kunjungi!

22 November 2022, 22:40 WIB
Kawah Putih Ciwidey Kabupaten Bandung /instagram/@bdgsociety/

UTARA TIMES  – Berikut tempat wisata terbaik di Bandung, dimana letkany tidak jauh dari pusat ibu kota Jawa Barat ini.

Tempat wisata terbaik di Bandung ini, tentu saja dapat menjadi tempat yang menarik saat kamu main ke kota kembang ini.

Beberapa tempat wisata terbaik Bandung ini, dapat kamu kunjungi bahkan dengan biaya yang tidak banyak yang kamu keluarkan.

Berikut 4 wisata terbaik kota Bandung, yang wajib kamu kunjungi!

  1. Braga

Braga adalah ikon kota Bandung, dan enggak mungkin liburan ke Bandung kalau enggak menyempatkan diri sekadar lewat atau bahkan singgah untuk menikmati hypenya Braga.

Dari restoran, bar, sampai coffee shop kekinian yang berdiri di dalam gedung tua yang terjaga, semuanya ada di Braga.

Kamu juga bisa menemukan penjual-penjual lukisan di pinggir jalan, siap memberikanmu kenang-kenangan dari Bandung untuk dipajang di rumah.

  1. Kampung Cai Ranca Upas

Baca Juga: Ramalan Weton: Cenderung Pemalas, Bagaimana Nasib 5 Weton Ini Tahun 2023?

adalah salah satu tempat wisata paling menarik di Ciwidey! Selain punya area perkemahan yang cantik, Kampung Cai Ranca Upas juga punya  yang menyenangkan untuk dikunjungi.

Selain itu juga ada berbagai permainan outbound yang bisa kamu coba di sana bersama keluarga.

Waktu Buka: Setiap hari, 07.30-17.00

Baca Juga: Inilah Daftar Weton yang Dicintai Banyak Orang Karena Kebaikan Hatinya, Kamu Termasuk?

Alamat: Jl. Raya Ciwidey - Patengan No. KM. 11, Patengan, Kec. Rancabali, Bandung, Jawa Barat 40973

  1. Kawah Putih Ciwidey

Sering melihat  menjadi latar untuk foto-foto yang Instagramable? Well, memang sepopuler itu tempat wisata di Bandung ini.

Buat yang belum pernah ke sini, wajib banget setidaknya sekali seumur hidup lihat .

Waktu Buka: Setiap hari, 07.30-17.00

Alamat: Sugihmukti, Kec. Pasirjambu, Bandung, Jawa Barat

  1. Lembang

Lembang memang enggak pernah kehabisan tempat wisata yang seru, dan salah satu tempat wisata di Lembang Bandung yang terbaru adalah !

Terletak di Jl. Kolonel Masturi No. 171, Sukajaya, Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, Lembang Park & Zoo enggak hanya merupakan kebun binatang di mana para pengunjung bisa bertemu dan mengenal berbagai satwa, tapi juga menjadi tempat wisata rekreasi yang menyenangkan.

Demikian 4 wisata terbaik di kota Bandung, yang wajib kamu kunjungi.***

 

Editor: Dwi Maratus Sholihah

Tags

Terkini

Terpopuler