Rekomendasi Wisata Kopi Di Banyuwangi, Cocok Untuk Liburan Akhir Tahun 2020

- 4 Desember 2020, 17:40 WIB
Wisata Kopi telemung banyuwangi /2020
Wisata Kopi telemung banyuwangi /2020 /Omahkopi_telemung/

 

UTARA TIMES- (04/12) Berlokasi di Desa Telemung Kabupaten Banyuwangi, Omah Kopi Telemung menjadi destinasi wisata yang sangat juara dalam memanjakan wisatawan penggemar berat kopi.

Tempat ini terkenal dengan perkebunan kopi termahal di dunia, yaitu kopi luwak yang sangat aromatik.

Tempat ini memiliki suasana yang sejuk karena terletak di pegunungan, juga banyak pengrajin kopiah bambu khas dan peternakan kambing ettawa penghasil susu berkualitas yang bisa kalian temukan.

Baca Juga: Rekomendasi Toko Penjual Lonceng dan Hiasan Untuk Natal 2020 di Jakarta, Lengkap !

Baca Juga: Rekomendasi Penjual Pohon Cemara Untuk Natal 2020 di Jakarta, Berikut Alamat lengkapnya

Disini kalian bisa berjalanan-jalan di sekitar perkebunan aneka jenis kopi dari mulai arabika, robusta, hingga excelsa, juga dapat ikut belajar memetik biji kopi didampingi ahli kopi.

Kalian pun akan diajari proses pengolahan kopi dari tradisional dan manual dari pemetikan, pencucian, pengeringan, penyangraian menggunakan tungku kayu sampai penggilingan.

Lebih mengesankan lagi, kalian bisa merasakan sensasi menjadi barista dengan belajar menyeduh kopi luwak sampai menghasilkan aroma kopi luwak yang romatik.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x