Perbedaan Karakter Kang Soo Jin dalam Drama dan Webtoon 'True Beauty'

- 19 Desember 2020, 19:24 WIB
Poster foto karakter Kim Su Jin dalam drama True Beauty
Poster foto karakter Kim Su Jin dalam drama True Beauty /TvN

UTARA TIMES - (19/12) Drama True Beauty yang tayang di tvN saat ini menjadi topik hangat di media sosial.

Drama adaptasi webtoon ini menarik perhatian karena visual para pemain yang menyegarkan mata serta ceritanya yang menarik dan menyenangkan.

Baca Juga: Seperti Ini Kesan Lee Jae Wook dan Kim Hye Yoon Saat Menjadi Cameo di Drama 'True Beauty'

Tiga karakter utama, yaitu Lim Ju Kyung, Lee Soo Ho, dan Han Seo Jun, menjadi fokus perhatian. Namun, karakter Kang Soo Jin juga menarik perhatian penonton.

Baca Juga: Pertemuan Cha Eun Woo, Lee Jae Wook Dan Kim Hye Yoon Di Bioskop Dalam 'True Beauty'

Baca Juga: Kebenaran Identitas Moon Go Young Terungkap Oleh Cha Eun Woo, Episode 3 Drama ‘True Beauty'

Kang Soo Jin digambarkan memiliki sifat kalem, kuat, dan berani layaknya girl crush. Sifat kerennya itu kemudian banyak disukai penonton dan menjadikannya karakter favorit di drama True Beauty.

Baca Juga: Nasib Bae Kyung Tetap Berakhir Sebagai Sad Boy di 'True Beauty'

Hal ini berbanding terbalik dengan karakternya di webtoon yang memiliki sifat licik, pembenci, dan suka menjadi pusat perhatian.

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: tvN Drama Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x