Sinopsis Film 'Embrace of The Vampire' yang Akan Tayang di Bioskop Trans TV Malam Ini

- 27 Desember 2020, 19:10 WIB
POSTER film Embrace of the Vampire, tayang di bioskop Trans TV malam ini*
POSTER film Embrace of the Vampire, tayang di bioskop Trans TV malam ini* /IMDb

UTARA TIMES - (27/12) Bioskop TV malam ini menghadirkan sajian film yang dibintangi oleh Sharon Hinnendael, Kaniehtiio Horn, C.C. Sheffield dalam bioskop Trans TV yang berjudul Embrace of The Vampire.

Film garapan dari sutradara Jaume Carl Bessai tayang pukul 00:00 WIB di Trans TV. Film Embrace of The Vampire menceritakan seorang remaja yang meninggalkan sekolah Katolik khusus perempuan untuk menjalani kehidupan baru di universitas.

Baca Juga: 'Prokus' Program Baru Dari Kemensos, Lakukan Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pendekatan Bisnis

Hal tersebut membuat setan kuno menyiksanya dengan mimpi buruk yang mengganggu dan mengancam jiwanya.

Baca Juga: Rekomendasi HP Murah, Promo Akhir Tahun dari Situs Belanja Online

Sharon Hinnendael berperan sebagai Charlotte, seorang remaja pemalu dan terlindung yang baru saja meninggalkan sekolah Katolik khusus perempuan untuk menjalani kehidupan baru di universitas.

Baca Juga: Promo Es Krim Akhir Tahun, Hidangan Spesial Dengan Diskon Terbesar

Tapi kejahatan kuno mengikutinya hingga ke dunianya sekarang. Roh jahat menyiksanya dengan mimpi buruk yang mengganggu dan menggodanya dengan keinginan terlarang.

Baca Juga: Gibran Rakabuming Sudah Klarifikasi, Amien Rais Tetap Minta Gibran Segera Datang Ke KPK

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: IMDb


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x