Sinopsis Drama Sisyphus: The Myth Resmi Rilis, Dibintangi Cho Seung Woo Dan Park Shin Hye

- 18 Februari 2021, 21:22 WIB
JTBC Rilis Spoiler Kecil Drama Sisyphus: The Myth, Tim Produksi: Park Shin Hye Lalui Jalan Jauh dan Berbahaya
JTBC Rilis Spoiler Kecil Drama Sisyphus: The Myth, Tim Produksi: Park Shin Hye Lalui Jalan Jauh dan Berbahaya /

Drama Sysiphus the Myth disutradarai oleh Jin Hyeok, seorang sutradara yang sudah banyak memproduksi drama hebat, dari mulai drama Brilliant Legecy sampai drama the Legend of the Blue Sea.

Drama Sysiphus the Myth mengambil plot cerita Republik Korea tahun 2035 yang mengalami kehancuran karena serangan nuklir. Lokasi kejadian dalam drama digambarkan berada di jalan Myeongdong, Republik Korea.

Plot cerita Sysiphus the Myth juga diambil di tahun 2021 masa sekarang. Dimana Kang Seo Hae kembali ke masa lalu yakni tahun 2021 untuk menghentikan perang nuklir. Tapi dia tertangkap Dr. Bagh, salah satu orang yang menginginkan kehancuran.

Baca Juga: Ketahui Caranya! Berikut Panduan Registrasi Nomor UKG untuk GTK Program PPG 2021

Dalam wawancara online, Jin Hyeok selaku Sutradara drama Sysiphus the Myth mengatakan.

“Anggap saja ada orang yang tidak berkomitmen yang kemudian membentuk dunia lain, dan ini adalah kisah tentang orang-orang yang mencoba melawan kehancuran dunia”.

Akhir dari wawancara tersebut, sutradara drama Syshipus the Myth Jin Hyeok mengatakan,
“mitos adalah batu takdir yang sulit. Apakah ini akan menjadi akhir zaman? Ada takdir yang sulit”.

Baca Juga: Kupas Tuntas Soal Antonim untuk Hadapi CPNS 2021, Simak Tips dan Triknya

Kami khawatir para tokoh protagonis kami akan sulit menyesuaikan diri dengan takdir. Tapi takdir itu, memberikan harapan kepada mereka, pungkasnya. ***

Halaman:

Editor: Abdul Hapid Badrudin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah