Selebgram Kena Demam Ikoy, Arief Muhammad Sang Profesional Influencer Sebagai pencetusnya

- 2 Agustus 2021, 13:00 WIB
 Selebrgam kena Demam Ikoy, Arief Muhammad sang Profesional Influencer pencetusnya
Selebrgam kena Demam Ikoy, Arief Muhammad sang Profesional Influencer pencetusnya /Instagram.com/@ariefmuhammad

UTARA TIMESPara selebgram sejak 1 Agustus kemarin diserbu para followersnya yang serempak menagih untuk bermain Ikoy.

Sampai Wirda Mansyur dalam instagram strory menuliskan apa itu Ikoy?

Ikoy sebenarnya diambil dari nama panggilan Muhammad Rizqi Fadhilah, yang merupakan personal asisten selebgram kondang yang biasa dipanggil “Lord arief muhammad, oleh para followersnya.

Baca Juga: Profil dan Biodata Lengkap Arief Muhammad yang Bagi-Bagi Uang Ratusan Juta Kepada Para Pengikutnya di Instagra

Ikoy dalam permainan ini, merupakan nama lain dari Giveaway dengan memberikan Kebutuhan followersnya yang dilihat melalui Direct Message, dijadikan story dan lalu memberikan tugas kepada asistenya, Ikoy untuk segera mengeksekusi kebutuhan followers tersebut.

Arief saat ini dicap sebagai professional trendsentter, karena banyak selebgram yang akhirnya ikut bermain ikoy-ikoyan tersebut.

Dalam permainan ikoy, bukan hanya uang yang arif berikan untuk kebutuhan followersnya, dia juga memberikan unit usaha baso aci miliknya.

Baca Juga: Arief Muhammad Bagi-Bagi Uang Ratusan Juta Kepada Followersnya, Arief Muhammad: DM ke Saya Lagi Butuh Apa?

Sebutan “Lord” memang pantas untuknya, sebagai seorang public figur dia mampu memberikan contoh yang baik serta gerakan yang hebat, apalagi pada masa pandemi ini.

Banyak kemudian selebgram yang ikut dalam permainan ikoy bersama followersnya seperti Tasya farasya, Fadil jaidi, Rachel vennya dan masih banyak lagi.

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x