Beredar Foto Manusia Bertemu Alien di Area 51, Benarkah Itu? Cek Faktanya

- 7 November 2021, 14:20 WIB
Beredar Foto Manusia Bertemu Alien di Area 51, Benarkah Itu? Cek Faktanya!
Beredar Foto Manusia Bertemu Alien di Area 51, Benarkah Itu? Cek Faktanya! /Twitter @NerdyDown/

UTARA TIMES – Di media sosial Twitter beredar sebuah foto yang menampilkan manusia bertemu dengan makhluk luar angkasa yang selama ini disebut Alien.

Beredarnya foto manusia bertemu dengan alien tersebut pun membuat jagat maya geger akan kemungkinan yang akan terjadi pada suatu waktu.

Foto manusia bertemu dengan alien diunggah oleh akun Twitter @NerdyDown, 28 Oktober 2021 kemarin.

Baca Juga: Rating TV dan Sinetron Terbaik 7 November 2021: Love Story The Series SCTV Terlempar  dari Urutan 10 Besar

Selain mengunggah foto manusia bertemu Alien, aku Twitter @NerdyDown juga menambahkan caption seperti berikut.

“Bukti pertemuan antara alien dengan manusia di Area 51, apakah anda tahu?” tulis akun Twitter @NerdyDown.

Dalam foto yang beredar ada lima foto manusia tepatnya Presiden Amerika Serikat ke-34, Eisenhower bertemu alien yang nampaknya sedang menjalin komunikasi.

Baca Juga: Lirik Lagu Buih Jadi Permadani: Apakah Karna Aku Insan Kekurangan Mudahnya Kau Mainkan

Lantas apakah foto manusia bertemu dengan alien tersebut benar? Cek faktanya berikut ini.

Dilansir Utara Times dari laman Turn Back Hoax, foto tersebut merupakan manipulasi atau editan oleh seseorang yang tidak bertanggung jawab.

Halaman:

Editor: Nur Umar

Sumber: Bekasi Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah