Tayang 10 Maret 2022, Begini Sinopsis 17 Selamanya yang Bikin Baper

- 8 Maret 2022, 14:40 WIB
Tayang 10 Maret 2022, Begini Sinopsis 17 Selamanya yang Bikin Baper
Tayang 10 Maret 2022, Begini Sinopsis 17 Selamanya yang Bikin Baper /@17selamanya/

UTARA TIMES- Kabar penayangan seri web 17 Selamanya resmi dirilis. Informasi mengenai sinopsis 17 Selamanya kapan tayang akan disampaikan dalam artikel ini.

Seri Web 17 Selamanya adalah seri web Indonesia yang disutradarai oleh Jeihan Jingga dan Hanung Bramantyo. Adapun sinopsis 17 Selamanya sudah bisa diketahui hari ini juga.

Diproduksi oleh MD entertainment, seri web 17 Selamanya dibintangi oleh Syifa Hadju dan Rizky Nazar. Sebelum menonton pastika sudah mengetahui sinopisis 17 Selamanya.

Lantas bagaimana sinopsis 17 Selamanya ?

Dilansir Utara Times dari official account @17selamanya akan menampilkan secara lengkap informasi mengenai sinopsis 17 Selamanya kapan tayang.

Baca Juga: 10 Top Rating Sinetron dan TV Terbaik 8 Maret 2022, X Factor Indonesia Masuk ke Runner Up

Adapun seri web 17 Selamanya akan mulai tayang pada 10 Maret 2022. Setiap Hari Rabu-Kamis pukul 18.00 WIB di We TV Original.

Disajikan 1 bagian perhari, dan untuk VIP 2 bagian lebih awal. Khusus penanyangan perdana 17 Selamanya di hari Kamis langsung tayang dua bagian.

Adapun sinopsis 17 Selamanya menceritakan mengenai perjalanan korban bullying untuk mendapatkan kehidupan yang nyaman.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah