Film KKN di Desa Penari Uncut Maksudnya Apa? Simak Penjelasannya Berikut ini

- 17 Mei 2022, 11:20 WIB
Film KKN di Desa Penari Uncut Maksudnya Apa? Simak Perbedaannya Berikut ini
Film KKN di Desa Penari Uncut Maksudnya Apa? Simak Perbedaannya Berikut ini /instagram.com/@Tissabiani/

UTARA TIMES - Film KKN di Desa penari memiliki dua versi sejak dirilis 30 April 2022 lalu.

Film ini telah menyedot 5 juta penonton dan saat ini masih menjadi perbincangan publik di dunia maya.

Film horor Indonesia ini diangkat dari cerita viral yang dibuat oleh satu akun Twitter Simpleman.

Film ini diproduksi MD Pictures dan dimeriahkan oleh beberapa bintang seperti Tissa Biani, Adinda Thomas, Achmad Megantara, Aghniny Haque, Calvin Jeremy, Fajar Nugraha, dan Kiki Narendra.

Baca Juga: Wajib Tahu! Inilah Asal Usul Badarawuhi, Ternyata Pernah Menjabat Lurah Hingga Bikin Geram Jin Pantai Selatan

Film KKN di Desa Penari awalnya dijadwalkan tayang pada 19 Maret 2020 dan 24 Februari 2022 tapi gagal dan baru bisa rilis 30 April 2022.

Sebagaimana diketahui, film ini terdapat versi cut dan uncut. Pertanyaannya, film KKN di Desa Penari uncut itu maksudnya apa? 

Film KKN di Desa Penari uncut maksudnya adalah diperuntukkan bagi penonton yang berusia 17 tahun ke atas. Sebaliknya, versi cut bisa ditonton 17 tahun ke bawah.

Baca Juga: Alur Cerita KKN di Desa Penari: Momen-momen Saat Nur Merasakan Gelagat Aneh dan Melihat Makhluk Halus

Halaman:

Editor: Abdul Hamid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x