Jadi Ini Arti Dawuh KKN Di Desa Penari Dalam Bahasa Jawa, Simak Penjelasannya

- 22 Mei 2022, 10:20 WIB
KKN di Desa Penari
KKN di Desa Penari /instagram @kknmovie/

UTARA TIMES - Berikut ini merupakan informasi mengenai arti dawuh KKN di Desa Penari dalam bahasa Jawa, simak penjelasannya.

Apa sebenarnya arti Dawuh KKN di Desa Penari dalam bahasa Jawa ? Ternyata inilah artinya yang bisa kalian ketahui.

Adapun kata Dawuh KKN di Desa Penari sendiri muncul dalam percakapan bahasa Jawa di film tersebut.

Baca Juga: Tragis, ini Kondisi Nyata Bima dan Ayu Diperbudak Badarawuhi Hingga Meninggal di Cerita Asli KKN Desa Penari

Kata Dawuh muncul pada dialog dimana adegan Ayu pada film KKN di Desa Penari yang melanggar aturan dengan Bima.

Akibat apa yang dilanggar Ayu, ia kemudian harus menerima hukuman menjadi Dawuh atau budak dari Badarawuhi.

Jiwa Ayu terperangkap pada dimensi lain hingga ia tidak bisa kembali pada raganya. Dan Bima sendiri harus menerima hukuman menjadi istri Badarawuhi hingga tidak bisa kembali pada raganya sampai nafas terakhirnya.

Baca Juga: Link Nonton Virgin Mom Series Episode 1, 2 dan 3 Lengkap dengan Sinopsis Berikut

Jadi apa sebenarnya arti Dawuh sendiri dalam bahasa Jawa? Untuk mengetahuinya segera simak penjelasan berikut ini.

Arti kata Dawuh dalam bahasa Jawa adalah menyuruh seseorang untuk melakukan atau mengerjakan sesuatu.

Halaman:

Editor: Nur Umar

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x