Link dan Sinopsis Anime Detective Conan: The Culprit Hanzawa, Netflix Hadirkan Sudut Pandang Sang Pelaku

- 26 Januari 2023, 19:35 WIB
Link dan Sinopsis Anime Detective Conan: The Culprit Hanzawa, Netflix Hadirkan Sudut Pandang Sang Pelaku
Link dan Sinopsis Anime Detective Conan: The Culprit Hanzawa, Netflix Hadirkan Sudut Pandang Sang Pelaku /Tangkapan layar You Tube

UTARA TIMES - Siapa sih yang tidak tahu series Detective Conan? Tayang pertama kali pada abad ke-20, series Detective Conan akan kembali ke layar kaca.

Platform nonton Netflix akan merilis series ini dengan nama Detective Conan: The Culprit Hanzawa.

Anime asal Jepang berjudul Detective Conan: The Culprit Hanzawa dijadwalkan akan tayang pada 1 Februari 2023 nanti di Netflix.

Pengisi suara (seiyuu) Shouta Aoi yang menyuarakan Geordo Stuart dalam My Next Life as A Villainess: All Routes Lead to Doom! (2020) turut serta dalam series ini.

Baca Juga: Persib Menggeser Persija Jakarta, Maung Bandung Melesat ke Puncak Klasemen

Bersama Inori Minase yang juga seiyuu Kae yukiwari di Boruto: Naruto Next Generations dan Minami Takayama yang kembali mengisi sebagai seiyuu Conan Edogawa.

Sebelum menonton anime Detective Conan: The Culprit Hanzawa, baca dulu sinopsis lengkapnya di bawah ini.

Berbeda dengan anime utamanya yang serius dan mengambil genre thriller-misteri, Detective Conan: The Culprit Hanzawa mempunyai genre komedi-misteri.

Baca Juga: Diprediksi Kaya di Tahun 2023, Shio Ini Bakal Ketiban Rezeki Bagaikan Durian Runtuh

Series Detective Conan: The Culprit Hanzawa akan ditampilkan menggelikan karena perdebatan dan cara berpikir sang tersangka pelaku yang bernama Hanzawa.

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x