Sinopsis Drama 18 Again, Berikut ulasannya

- 16 November 2020, 15:18 WIB
Aktor drama 18 Again.
Aktor drama 18 Again. /Soompi/

Baca Juga: Diharapkan Menjadi Wadah Kerukunan Umat Beragama, Kemenag Dirikan Laboratorium di Indonesia Timur

Baca Juga: Filipina Diguncang Gempa Magnitudo 6

Tak disangka, ketika ia berada di satu sekolah yang sama dengan kedua anaknya, barulah ia menyadari bahwa kondisi kedua anaknya tidak dalam keadaan yang baik-baik saja. Putrinya (Roh Jeong Eui) bekerja sambilan di toko kelontong untuk mencari biaya masuk les menjadi Makeup Artist. Sedangkan putranya (Ryeoun) juga ternyata menjadi bahan perundungan teman-teman kelasnya.

Melihat kondisi yang memprihatinkan dari kedua anaknya tersebut, Dae Young bertekad untuk melindungi dan menjadi teman terbaik bagi anak-anaknya sampai kedua anaknya meraih mimpi yang mereka inginkan tanpa ada aral yang berarti.

Dari keajaiban yang ia alami untuk menjadi muda kembali, ada pelajaran yang baru disadarinya bahwa seharusnya kita harus lebih memahami anggota keluarga kita sendiri. Kisah ini seolah berusaha mengungkapkan bahwa tidak ada solusi lain dalam sebuah masalah di setiap hubungan melainkan dengan komunikasi.

Baca Juga: Filipina Diguncang Gempa Magnitudo 6

Cerita yang klise (mungkin), tetapi nyatanya memang hal itu yang terus berulang dalam kehidupan kita sehari-hari. Kebanyakan dari kita terlalu egois untuk mau mengalah dan melihat sebuah masalah dari sudut pandang orang lain. Lewat drama ini, penulis ingin mengajak penonton untuk lebih menghargai waktu bersama keluarga selagi mereka masih membutuhkan pertolongan kita.

Bagi yang penasaran dengan keutuhan ceritanya, drama ini sudah ada episode lengkapnya di Viu!.***

Halaman:

Editor: Anas Bukhori

Sumber: VIU


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x