Deretan Peristiwa Penting yang Terjadi pada 8 Maret, Simak Penjelasannya

- 8 Maret 2022, 05:50 WIB
Hari Perempuan Internasional atau International Women's Day yang diperingati 8 Maret
Hari Perempuan Internasional atau International Women's Day yang diperingati 8 Maret /Unsplash/Hannah Busing

UTARA TIMESTanggal 8 Maret 2022 hari apa? Memperingati hari apa? Ada Hari Perempuan Internasional 2022 sampai pendirian pertama kali Satpol PP di Indonesia.

Tanggal 8 Maret 2022 tahun ini, bertepatan pada hari Selasa, dan tanggal 5 Syaban 1443 H.

Lantas tanggal 8 Maret 2022 tahun ini memperingati apa?

Tanggal 8 Maret 2022 memperingati dengan peringatan Hari Perempuan Internasional 2022 atau dalam istilah populernya adalah International Women's Day.

Baca Juga: Bacaan Niat Menggabungkan Puasa Sya’ban dengan Puasa Qadha Ramadhan, Lengkap Teks Arab, Latin, dan Artinya

Tanggal 8 Maret sudah identik dengan perayaan Hari Perempuan Internasional 2022 atau International Women's Day. 

Hari Perempuan Internasional 2022 ternyata sudah diperingati sejak awal tahun 1900-an. Dimana dimasa itu terjadi diskriminasi pada kaum perempuan.

Baca Juga: Buya Yahya Menjawab: Apakah Sholat Diterima Jika Dilakukan Secara Cepat dan Buru-buru?

Terjadinya penindasan tersebut membuat para perempuan menjadi bergerak untuk berkampanye supaya para perempuan bisa mendapatkan perubahan.

Dan tepatnya pada tahun 1908, sekitar 15.000 ribu perempuan melakukan unjuk rasa di New York, AS untuk menyuarakan aspirasi mereka.

Baca Juga: Panduan Memilih Teman, Buya Yahya: Jangan Suka Ngomongin Orang

Pendapat yang diutarakan seperti peningkatan standar upah, pemangkasan jam kerja sampai hak suara yang lebih baik.

Dan sebab sejarah itulah, hingga sampai saat ini tanggal 8 Maret dijadikan sebagai hari peringatan untuk memperingati Hari Perempuan Internasional 2022 atau International Women's Day.

Baca Juga: Arti Mimpi Bertemu dengan Orang Jahil Menurut Islam dan Al-Qur’an

Selain itu, tercatat ada tiga persitiwa bersejarah yang terjadi di Indonesia, bertepatan pada tanggal 8 Maret, diantaranya adalah:

8 Maret 1945: Jepang menyerah tanpa syarat kepada sekutu, dan membuka jalan untuk kemerdekaan Indonesia semakin terbuka.

8 Maret 1950: Didirikannya Dinas Kepolisian Pamong Praja Indonesia

8 Maret 1965: Didirikannya gedung DPR/MPR di Jakarta.

Baca Juga: 21 Twibbon Hari Perempuan Sedunia 2022 Terkeren, Baru, Elegan dan Gratis, Bagus Dipasang Foto Favorit

Itulah penjelasan tentang peristiwa yang terjadi pada tanggal 8 Maret, yakni ada hari peringatan Hari Perempuan Sedunia atau International Women's Day, dan didirikanya Satpol PP di Indonesia.***

 

 

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah