Tanggal 24 Agustus Memperingati Hari Apa? Ada HUT TVRI Ke-60 Hingga Peristiwa Meletusnya Gunung Vesuvius

- 24 Agustus 2022, 02:00 WIB
Tanggal 24 Agustus Memperingati Hari Apa?Ada HUT TVRI Ke-60 Hingga Peristiwa Meletusnya Gunung Vesuvius/ youtube
Tanggal 24 Agustus Memperingati Hari Apa?Ada HUT TVRI Ke-60 Hingga Peristiwa Meletusnya Gunung Vesuvius/ youtube /

UTARA TIMES Tanggal 24 Agustus memperingati hari apa? Terdapat peringatan HUT TVRI ke-60 hingga peristiwa meletusnya gunung Vesuvius di Amerika Serikat.

Sebagai informasi, tanggal 24 Agustus 2022 bertepatan dengan tanggal 26 Muharram 1444 H dalam Kalender Hijriyah.

Sementara itu, dalam Kalender Jawa tanggal 24 Agustus 2022 bertepatan dengan 26 Suro 1956Ehe dengan wuku Wuye dan weton Rabu Pahing.

1. Peringatan Santo Bartolomeus

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 SD MI Halaman 119 Buku Senang Belajar Matematika

Tanggal 24 Agustus terdapat peringatan Internasional yaitu Pesta Santo Bartolomeus.

Menurut kepercayaan umat Kristiani, Santo Bartolomeus merupakan seseorang yang mendedikasikan hidupnya untuk menyebarkan ajaran Yesus.

Di tanggal 24 Agustus setiap tahunnya, umat Katolik merayakan Pesta Santo Bartolomeus yang dianggap sebagai hari penting untuk merayakan kehidupan dan mukjizat dari salah satu rasul pertama Yesus Kristus, Bartolomeus.

Baca Juga: Link Nonton Dikta dan Hukum Episode 6A dan 6B Tersedia di Sini, Berikut Jadwal Tayangnya

Bartolomeus menjadi Santo pelindung dalam menyebarkan ajaran agama Kristen di Armenia.

2. HUT TVRI Ke-60, Indonesia

Di Indonesia, tanggal 24 Agustus diperingati sebagai HUT TVRI ke-60 di tahun 2022 ini.

Baca Juga: Kalender Jawa Hari Ini 24 Agustus 2022, Lengkap Penjelasan Weton Rabu Pahing, Hari Naas dan Hari Keberuntungan

Tanggal 24 Agustus 1962 adalah hari bersejarah bagi stasiun TV lokal TVRI karena merupakan siaran pertama kali stasiun tersebut di televisi.

Melalui siaran pertamanya, TVRI melakukan pemberitaan seputar pembukaan Asian Games ke-4 yang berlangsung di stadion Gelora Bung Karno, Jakarta.

Sebelumnya, TVRI telah melakukan siaran percobaan di tanggal 17 Agustus 1962 dengan menyiarkan Upacara Hari Kemudian di Istana Negara.

Baca Juga: Kalender Jawa Hari Ini 24 Agustus 2022, Lengkap Penjelasan Weton Rabu Pahing, Hari Naas dan Hari Keberuntungan

Sebagai stasiun TV milik pemerintah, TVRI berfungsi dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat dalam bentuk penyiaran publik berupa informasi terkini dalam negeri.

Hal tersebut mengacu pada Peraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 2005 tentang Lembaga Penyiaran Publik Televisi Republik Indonesia (TVRI) bertugas memberikan pelayanan informasi, pendidikan, hiburan yang sehat, kontrol dan perekat sosial, serta melestarikan budaya bangsa untuk kepentingan seluruh lapisan masyarakat.

Sementara itu, terkait peristiwa penting di tanggal 24 Agustus adalah Meletusnya Gunung Vesuvius di Amerika Serikat.

Baca Juga: Kalender Jawa Hari Ini 24 Agustus 2022, Lengkap Penjelasan Weton Rabu Pahing, Hari Naas dan Hari Keberuntungan

3. Meletusnya Gunung Api Vesuvius, Amerika Serikat

Letusan gunung Vesuvius diyakini menjadi salah satu yang paling mematikan dalam sejarah peradaban umat manusia.

Pasalnya, letusan gunung Vesuvius di tahun 79 Masehi lalu, mampu menewaskan ribuan orang dan meratakan kota Pompeii, Herculaneum dan pemukiman kecil lainnya.

Baca Juga: Kalender Jawa Hari Ini 24 Agustus 2022, Lengkap Penjelasan Weton Rabu Pahing, Hari Naas dan Hari Keberuntungan

Saat ini, Gunung Vesuvius dikenal sebagai salah satu gunung berapi paling berbahaya di dunia dan memegang gelar selama bertahun-tahun, meskipun memiliki keindahan yang luar biasa.

Demikian itulah penjelasan singkat mengenai peringatan peristiwa di penting di tanggal 24 Agustus.***

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x