Sejarah Peringatan Hari Pelajar Internasional yang Diperingati Setiap Tanggal 17 November

- 16 November 2022, 16:15 WIB
sejarah dar Hari Pelajar Internasional yang tahun ini diperingati pada 17 November 2022.
sejarah dar Hari Pelajar Internasional yang tahun ini diperingati pada 17 November 2022. /Pexels

UTARA TIMES – Berikut adalah sejarah peringatan Hari Pelajar Internasional yang diperingati setiap tanggal 17 November.

Setiap tanggal 17 November selalu diperingati sebagai Hari Pelajar Internasional atau International Student’s Day.  

Besok adalah tanggal 17 September 2022 dan diperingati sebagai Hari Pelajar Internasional. Lalu bagaimana sejarah peringatan Hari Pelajar Internasional?

Sejarah peringatan Hari Pelajar Internasional sendiri tak lepas dari sejarah Eropa sebelum Perang Dunia II. 

Baca Juga: Jordi Amat Maas dan Sandy Walsh Akan Diambil Sumpah jadi WNI Besok, Simak Selengkapnya di Sini

Pada 1933, Adolf Hitler berkuasa di Jerman. Selama bertahun-tahun berikutnya, negara tersebut mulai mengklaim secara agresif wilayah-wilayah di luar perbatasan sebagai milik German Reich. Hitler mulai mencaplok Austria pada 1938. 

Segera setelah itu Cekoslowakia dipaksa menyerahkan sebagian wilayahnya dengan wilayah Ceko dibawah kendali Third Reich. Saat itu Cekoslowakia disebut protektoral Bohemia dan Moravia.

Pada 28 Oktober 1939, mahasiswa dari Fakultas Kedokteran Charles University di Praha menggelar demo untuk memperingati 21 tahun kemerdekaan Republik Cekoslowakia. 

Baca Juga: 9 Ide Lomba Peringatan Hari Guru Nasional 2022, Dilaksanakan pada 25 November

Halaman:

Editor: Fariz Amrullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x