Ini Doa Qunut dan Artinya, 'Tunjukanlah Aku Sebagaimana Mereka Telah diberi Petunjuk'

9 November 2021, 23:25 WIB
Ini Doa Qunut dan Artinya, 'Tunjukanlah Aku Sebagaimana Mereka Teleh diberi Petunjuk' /Pixabay/Adelbayoumi

UTARA TIMES- Qunut merupakan doa yang diucapkan dengan posisi tegak berdiri dalam shalat menurut ketentuan islam.

Secara definisi Qunut menurut bahasa arab memiliki makna berdiri lama, diam, selalu taat, doa dan khusyuk.

Semantara menurut istilahnya Qunut adalah doa yang dibaca seorang muslim dalam shalat subuh.

Hadist Abu Hurairah riwayat Bukhari-muslim mengatakan rosulullah SAW ketika selesai membaca (surat dari rakaay kedua)di sholat subuh kemudian bertakbir dan mengangkat kepala dan berkata Sami’allahu liman hamidah rabbana walakal hamdu, lalu beliau berdoa dalaam keadaan berdiri.

Baca Juga: Peringatan Hari Pahlawan 2021, Berikut Link Twibbon, Logo dan Tema Hari Pahlawan 10 November 2021, KLIK DISINI

Adapun Doa Qunut dan Artinya sebagai berikut :

 

Ini Doa Qunut dan Artinya, 'Tunjukanlah Aku Sebagaimana Mereka Teleh diberi Petunjuk'


"Ya Allah tunjukanlah aku sebagaimana mereka yang telah Engkau beri petunjuk. Berilah kesehatan kepadaku sebagaimana mereka yang telah Engkau berikan kesehatan.

Peliharalah aku sebagaimana orang-orang yang telah Engkau lindungi. Berikanlah keberkahan kepadaku atas apa yang telah Engkau berikan.

Selamatkanlah aku dengan kasihmu dari bahaya kejahatan yang telah Engkau tentukan.

Engkaulah yang menghukum dan bukan dihukum. Tidak hina orang yang Engkau jadikan pemimpin. Tidak mulia orang yang Engkau musuhi. Maha Suci Engkau wahai Tuhan kami dan Maha Tinggi Engkau.

Bagi-Mu segala pujian di atas apa yang Engkau tentukan. Aku memohon ampun kepada-Mu dan bertaubat kepada-Mu.

Baca Juga: 10 Nama Pahlawan Kemerdekaan Indonesia, Lengkap dengan Tahun Lahir dan Wafat: Ada Ki Hadjar Dewantara

Semoga Allah mencurahkan rahmat dan karunia atas junjungan kami Nabi Muhammad SAW, keluarga, dan para sahabatnya."

Itulah doa Qunut dan Artinya yang bisa dihafal dan di baca diwaktu sholat subuh.***

Editor: Anas Bukhori

Tags

Terkini

Terpopuler