Terharu! Ini Kalimat Menyentuh Hati Mengingat Hari Akhir 'Akan Tiba Masanya'

- 7 Juni 2021, 12:51 WIB
 Ilustrasi renungan hari akhir( Seorang jurnalist perempuan Palestina menangis disaat kerudungnya dilepas oleh seorang wanita Israel)
Ilustrasi renungan hari akhir( Seorang jurnalist perempuan Palestina menangis disaat kerudungnya dilepas oleh seorang wanita Israel) /Instagram @zakialfaizan/

UTARA TIMES- Dunia sudah terlihat semakin tua dan dipenuhi beban masalah ekologis, Manusia perlu menyadari bahwa bumi juga ada masanya.

Renungan kalimat menyentuh hati tentang Hari Akhir atau hari kiamat menjadi sebuah pengingat bahwa setiap makhluk ciptaan tuhan pastilah ada masanya.

Sebuah renungan yang viral di medsos tentang kalimat menyentuh hati tentang Hari Akhir ini menjadi konsumsi publik karena dinilai kalimat- kalimatnya menyentuh hati nurani untuk hijrah ke hal yang lebih baik dan bermanfaat sebelum ajal menjemput.

Baca Juga: Kurang Pede? Berikut Doa agar Percaya Diri 'Rutin Dibaca Setiap Hari'

Pesan renungan itu ditulis oleh akun Airiya Ramdhani, ia menuliskan sebuah renungan peringatan Hari Akhir yang berjudul 'Akan Tiba Masanya'.

Tulisan renungan Hari Akhir tersebut berlandaskan dari ayat suci al quran surat surat Al Imran, yang artinya
"Tiap-tiap yang Bernyawa Pasti Akan Merasakan Mati," (QS Ali-Imran (3): 185) Adapun renungan hari akhir nya, sebagaimana berikut ini :

AKAN TIBA MASANYA

Akan tiba masanya
kita tak lagi berada di dunia ini,
tak ada lagi berada di samping keluarga
Dan sahabat kita,

Baca Juga: Ria Ricis Banjir Kritikan Karena Membuat Konten di Tengah Kabar Dukanya

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x