7 Contoh Puisi Kemerdekaan di Masa Pandemi, Lengkap 2 Bait, 3 Bait, dan 4 Bait

- 16 Agustus 2021, 23:36 WIB
ILUSTRASI - 7 Contoh Puisi Kemerdekaan di Masa Pandemi, Lengkap: 2 Bait, 3 Bait, dan 4 Bait
ILUSTRASI - 7 Contoh Puisi Kemerdekaan di Masa Pandemi, Lengkap: 2 Bait, 3 Bait, dan 4 Bait /pngtree.com/

III Puisi 4 Bait

Judul: Orang-orang Covid

Malam-malam temaram
Remang-remang mulai menderu
Seruling-seruling sepoi-sepoi
Alunan musik menginti-intip

Tidak! Ini bukan mimpi
Aku sendirian?
Bukan! Mereka adalah manusia
Juga, aku yang lain

Mereka orang-orang Covid
Meraup untung pademi
Mereka orang-orang Covid
Memilih rugi atas pandemi

Jangan mundur
Maju terus
Sekali layar terkembang
Surut berpantang!

Baca Juga: Tetap Ringkas! Contoh Puisi Kemerdekaan 4 Bait untuk HUT RI ke-76

Sahdan, Puisi Kemerdekaan di masa pandemi yang terdiri dari 2 bait, 3 bait, dan 4 bait di atas dapat dipakai untuk turut meriahkan HUT ke 76 Kemerdekaan RI.

Sebagai pengingat, puisi-puisi itu dapat dibacakan baik oleh siswa SD, SMP, maupun jenjang SMA pada 17 Agustus 2021 ini.***

Halaman:

Editor: Mutohirin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah