Amalan Ringan Agar Hajat Segera Terkabul, Lakukan ini Secara Rutin

- 19 Februari 2022, 00:50 WIB
Ilustrasi orang sedang berdzikir
Ilustrasi orang sedang berdzikir /Pexels.com/RODNAE Productions

Satu kata itu adalah Alhamdulillahirabbil alamain.

"Jangan khawatir, baca Al Fatihah saja mewakili seluruh doa," ucap Syekh Ali Jaber.

Pada ceramah tersebut Syekh Ali Jaber mengungkapkan sebelum doa menyampaikan hajat, sangat dianjurkan untuk memuji dan mengagunggkan Allah SWT.

Baca Juga: Malam Jum'at, Ketahui 5 Manfaat Tanaman Bunga Kamboja yang Biasa Dijumpai di Area Pemakaman

"Al Fatihah adalah doa bagi kita semua. Bagi orang-orang yang tidak bisa berdoa, yang tidak bisa memanjatkan permohonannya kepada Allah, tapi hajatnya banyak, tapi tidak mengerti bahasa doa yang pas. Atau yang paling tepat untuk memohon kepada Allah, jangan khawatir," ujar Syekh Ali Jaber.

Dengan membaca Al Fatihah, kata Syekh Ali Jaber, apa pun yang kita niatkan akan Allah kabulkan hajatnya.

"Al Fatihah mewakili segala doa, bagi orang yang tidak bisa berdoa kepada Allah dalam Bahasa Indonesia maupun Arab. Maka jangan disia-siakan," ungkap Syekh Ali Jaber.

Baca Juga: Wajib Tahu! ini 5 Manfaat Tanaman ini Teruji Jitu Untuk Mengusir Nyamuk

Demikian penjelasan mengenai amalan ringan agar hajat segera terkabul dan dilakukan secara terus menerus secara rutim.***

Artikel ini pernah tayang di Deskjabar dengan judul Ingin Hajat Terkabul, Ucapkan 1 Amalan Ini Berkali Kali kata Syekh Ali Jaber, Mewakili Segala Doa dan Pujian

Halaman:

Editor: Nur Umar

Sumber: Deskjabar.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah