Hadits-Hadits Tentang Keutamaan Bulan Sya’ban yang Perlu Diketahui, Simak Uraiannya

- 5 Maret 2022, 03:40 WIB
Hadits-Hadits Tentang Keutamaan Bulan Sya’ban yang Perlu Diketahui, Simak Uraiannya
Hadits-Hadits Tentang Keutamaan Bulan Sya’ban yang Perlu Diketahui, Simak Uraiannya /pixabay/chiplanay

 

UTARA TIMES- Memasuki bulan sya’ban, umat Islam di Indonesia dapat melakukan berbagai macam amalan seperti berdoa bersama maupun berpuasa. Terdapat keutamaan-keutamaan atau fadilah apabila melakukannya. Terlebih lagi jika dilakukan pada malam nisfu sya’ban.

Terdapat rujukan atau dasar hukum yang dapat digunakan untuk melakukan setiap amalan, salah satunya adalah hadits.

Namun perlu dicatat, agar mengetahui terlebih dahulu kualitas hadits yang akan digunakan sebagai rujukan. Apakah itu hadits dha’if, hasan, atau sahih.

Hadits sahih merupakan hadits yang sanadnya bersambung, tidak lemah hafalannya, tidak terdapat syadz dan illat, serta diriwayatkan oleh perawi yang berkualitas.

Sedangkan, hadits hasan hampir mirip dengan hadits sahih namun perbedaannya hanyalah kualitas hafalan perawinya tidak sekuat hadits sahih. Sebaliknya, hadits dha’if adalah hadits yang tidak sesuai dengan kriteria hadits hasan dan sahih.

Baca Juga: Beredar Video Diduga Tangan Tangmo Nida Melambai di Bawah Perahu Sebelum Tewas Viral di Tiktok

Sehingga, hadits sahih memiliki kualitas yang lebih tinggi dan hadits hasan berada di bawahnya. Kedua hadits tersebut dapat digunakan sebagai sumber hukum. Lain halnya dengan hadits dha’if yang tidak dapat dijadikan sebagai sumber hukum.

Berikut beberapa hadits keutamaan bulan sya’ban yang dapat dijadikan rujukan.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori

Sumber: Hadist


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x