Jangan Sampai Terlewatkan! Ini 5 Amalan Nisfu Syaban 2022 Disertai Penjelasan Keutamaannya

- 11 Maret 2022, 18:50 WIB
Amalan Malam Nisfu Sya'ban/Jangan Sampai Terlewatkan! Ini 5 Amalan Nisfu Syaban 2022 Disertai Penjelasan Keutamaannya
Amalan Malam Nisfu Sya'ban/Jangan Sampai Terlewatkan! Ini 5 Amalan Nisfu Syaban 2022 Disertai Penjelasan Keutamaannya /Tim Berita Bantul/

Keutamaan membaca kalimat tahlil adalah sebagai kunci surga. Kalimat tahlil dapat menolong seseorang yang dari siksa neraka.

“Laa ilaaha illaa anta subhaanaka innii kuntu minadzdzoolimiin”

Artinya: "Tiada Tuhan selain Engkau, Maha Suci Engkau, sesungguhnya aku termasuk orang-orang yang zalim."

5. Puasa Syaban

Puasa Nisfu Syaban adalah salah satu puasa sunah yang utama karena di bulan tersebut amalan baik diserahkan kepada Allah SWT dan puasa sunah tersebut sekaligus pengingat untuk orang-orang yang masih memiliki hutang puasa di tahun sebelumnya agar segera melunasinya.
Berikut bacaan niat puasa Nisfu Syaban latin, disertai artinya.

“Nawaitu shauma ghadin 'an adaa'i sunnati Sya'bana lillaahi ta'aalaa.”

Artinya: “Aku berniat puasa sunah Syaban esok hari karena Allah Ta'ala”.

Demikian penjelasan beberapa amalan Nisfu Syaban yang sangat dianjurkan pada saat Nisfu Syaban.***

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah