Tata Cara Sholat Jenazah untuk Jenazah Laki-Laki dan Perempuan, Berikut Penjelasannya

- 13 Maret 2022, 19:10 WIB
Ilustrasi. Tata Cara Sholat JenazahUntuk Jenazah Laki-Laki dan Perempuan, Berikut Penjelasannya
Ilustrasi. Tata Cara Sholat JenazahUntuk Jenazah Laki-Laki dan Perempuan, Berikut Penjelasannya /instagram @bimasislam/

اللّـٰهُمَّ اغْفِرْ لَهُ، وَارْحَمْهُ، وَعَافِهِ، وَاعْفُ عَنْهُ

Latin: Allahummaghfir lahuu warhamhu wa 'aafihi wa'fu 'anhu

7. Pada takbir keempat sunnah membaca doa ampunan untuk mayit Doa untuk mayit Laki-Laki

8. Pada takbir keempat sunnah membaca doa ampunan untuk mayit Doa untuk mayit Laki-Laki

اللّـٰهُمَّ لاَ تَحْرِمْنَا أَجْرَهُ وَلاَ تَفْتِنَّا بَعْدَهُ وَاغْفِرْ لَنَا وَلَهُ.

Latin: Allahumma laa tahrimna ajrahu wa laa taftinna ba'dahuu waghfir lanaa wa lahuu. Artinya: “Ya Allah, jangan haramkan kami dari pahalanya dan jangan beri fitnah (cobaan) bagi kami sepeninggalnya. Ampunilah kami dan ampunilah dia.

Bila mayit perempuan:

اللَّهُمَّ لاَ تَحْرِمْنَا أَجْرَهَا وَلاَ تَفْتِنَّا بَعْدَهَا وَاغْفِرْ لَنَا وَلَهَا

Allaahumma laa tahrimnaa ajrahaa wa la taftinna ba’dahaa waghfir lanaa wa lahaa

Artinya: “Ya Allah, jangan haramkan kami dari pahalanya dan jangan beri fitnah (cobaan) bagi kami sepeninggalnya. Ampunilah kami dan ampunilah dia.

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah