Buya Yahya Berikan Prinsip Kepada Orang Tua: Jangan Asal Menikahkan Anak

- 13 Maret 2022, 19:25 WIB
Buya Yahya Berikan Prinsip Kepada Orang Tua: Jangan Asal Menikahkan Anak
Buya Yahya Berikan Prinsip Kepada Orang Tua: Jangan Asal Menikahkan Anak /Tangkapan layar kanal YouTube/Al-Bahjah TV.

UTARA TIMES - Buya Yahya berikan prinsip yang paling penting saat akan menikahkan seorang anak, apakah itu?

Sebagai orang tua, tentu ingin yang terbaik untuk anaknya, berikut prinsip dari Buya Yahya kepada orang tua yang hendak menikahkan anaknya.

Adapun yang disampaikan Buya Yahya sebagai pengasuh LPD Al-Bahjah Cirebon ialah sebagai berikut.

Simak prinsip dari Buya Yahya kepada orang tua yang akan menikahkan anaknya, seperti yang tertuang berikut ini.

Baca Juga: Doa Agar Istiqomah dalam Beribadah, Buya Yahya Pengasuh LPD Al-Bahjah: Baca Ini

"Kami himbau kepada para orang tua yang punya anak-anak. Jangan nikahkan anak-anakmu kecuali dengan orang yang benar-benar anda tau kalau dia adalah orang yang bakal menyelamatkan di akhirat, nomor satu itu," demikian prinsip yang disampaikan Buya Yahya.

Baca Juga: Buya Yahya Mengatakan: Gula Jawa Rasa Cokelat Bagi yang Sudah Terlanjur Cinta

Buya Yahya kemudian menambahkan prinsip kepada orang tua yang hendak menikahkan anaknya.

"Jangan hanya melihat merk mobilnya, rumahnya dimana, Na'udzubillah. Ini orang tua yang menjual anaknya kalau anaknya perempuan. Kalau anaknya laki-laki orang tua yang menjerumuskan anaknya," tambah Buya Yahya.

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah