Bacaan Surat Waqiah Lengkap dengan Doa Untuk Membuka Rezeki di Pagi Hari

- 4 April 2022, 05:40 WIB
Bacaan Surat Waqiah Lengkap dengan Doa Untuk Membuka Rezeki di Pagi Hari
Bacaan Surat Waqiah Lengkap dengan Doa Untuk Membuka Rezeki di Pagi Hari /Pixabay/mucahityildiz/

UTARA TIMES – Surat waqiah merupakan salah satu surat dalam Al Quran yang berjumlah 96 ayat dan dikategorikan sebagai Surat Makiyah.

Ini menjadi salah satu surat populer yang sering dibaca muslim dan memiliki keutamaan sebagai pembuka pintu rezeki.

Link bacaan Surat Waqiah lengkap tersedia di akhir artikel ini yang bisa dibaca melalui ponsel.

Disebut dengan Surat Makiyah, karena surat waqiah ini diturunkan pada masa Rasulullah saw belum hijrah ke Madinah.

Baca Juga: Urutan Surat Pendek yang Dibaca untuk Tarawih 20 Rakaat, Disertai Bacaan dan Doa Witir

Adapun makna dari Surat Waqiah adalah hari kiamat. Banyak keutamaan dari surat ini, salah satunya adalah mendatangkan rezeki yang berlimpah dan pembuka rezeki di pagi hari.

Sebagaimana dilansir Utara Times dari berbagai sumber, ini ringkasan terjemahan Surat Waqiah:

Tatkala sebuah Kemutlakan terlaksana, kelak tiada yang membantah kedatangan perkara tersebut; keadaan yang akan merendahkan maupun keadaan yang akan meninggikan.

Baca Juga: Download MP3 Al-Qur’an Surat Al-Isra dan Al-Kahfi Lengkap dengan Bacaannya Untuk Tadarus Bulan Puasa 2022

Halaman:

Editor: Nurmaya

Sumber: Quran Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x