Niat dan Tata Cara Itikaf di Masjid Lengkap: Bacaan Arab, Latin, Hingga Artinya

- 26 April 2022, 22:48 WIB
Niat dan Tata Cara Itikaf di Masjid Lengkap: Bacaan Arab, Latin, Hingga Artinya
Niat dan Tata Cara Itikaf di Masjid Lengkap: Bacaan Arab, Latin, Hingga Artinya /Foto dari pixabay.com/

Berikut ini niat Itikaf di masjid lengkap bacaan Arab, latin, hingga artinya dikutip Utara Times dari laman islam.nu.or.id

Berikut ini adalah lafal Itikaf yang dapat dibaca untuk memantapkan niat:

نَوَيْتُ أَنْ أَعْتَكِفَ فِي هَذَا الْمَسْجِدِ مَا دُمْتُ فِيهِ

Nawaitu an a‘takifa hādzal masjidi dumtu fīh.

Artinya, “Saya berniat itikaf di masjid ini selama saya berada di dalamnya.”

Baca Juga: Drama Devil Sister Menceritakan Tentang Apa? Begini Sinopsis dan Link Nonton Episode 1, 2, 3, 4, 5

Lafal niat ini dikutip dari Kitab Tuhfatul Muhtaj dan Nihayatul Muhtaj.

Lafal Itikaf lain yang dapat digunakan adalah lafal berikut ini. Lafal niat itikaf ini dikutip dari Kitab Al-Majmukarya Imam An-Nawawi:

نَوَيْتُ الاِعْتِكَافَ فِي هذَا المَسْجِدِ لِلّهِ تَعَالى

 

Nawaitul i’tikāfa fī hādzal masjidi lillāhi ta‘ālā.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x