Bacaan Liturgi dan Renungan Harian Katolik, Minggu 15 Mei 2022 Lengkap Doa Hari Ini

- 14 Mei 2022, 15:58 WIB
Renungan Harian Katolik
Renungan Harian Katolik /Pixabay/congerdesign/

UTARA TIMES - Simak bacaan Liturgi dan Renungan Harian Katolik, Minggu 15 Mei 2022 lengkap doa hari ini.

Adapun bacaan Liturgi dan Renungan Harian Katolik, Minggu 15 Mei 2022 lengkap doa hari ini juga terdiri dari bacaan pertama, mazmur tanggapan, bacaan kedua, hingga bacaan Injil.

Berikut ini bacaan Liturgi dan Renungan Harian Katolik, Minggu 15 Mei 2022 meliputi bacaan pertama (Kisah Para Rasul 14:21b-27), mazmur tanggapan (Mazmur 145:8-9.10-11.12.13ab), bacaan kedua (Wahyu 21:1-5a), hingga bacaan Injil (Yohanes 13:31-33a.34-35).

Baca Juga: Wajah Asli Bima dan Ayu KKN di Desa Penari Diduga Tersebar di Medsos, Ternyata Begini yang Ditulis SimpleMan

Inilah bacaan Liturgi dan Renungan Harian Katolik, Minggu 15 Mei 2022 lengkap doa hari ini sebagai berikut:

Bacaan Pertama: Kisah Para Rasul 14:21b-27

Sekali peristiwa kembalilah Paulus dan Barnabas ke Listra, Ikonium dan Antiokhia. Di tempat itu mereka menguatkan hati murid-murid dan menasihati mereka supaya bertekun di dalam iman.

Mereka pun mengatakan bahwa untuk masuk ke dalam Kerajaan Allah kita harus mengalami banyak sengsara.

Baca Juga: SEA Games: Prediksi Kamboja U23 vs Thailand U23, Head to Head, Tanding Hari ini 14 Mei 2022

Di tiap-tiap jemaat rasul-rasul itu menetapkan penatua-penatua bagi jemaat setempat, dan setelah berdoa dan berpuasa, mereka menyerahkan penatua-penatua itu kepada Tuhan, yang adalah sumber kepercayaan mereka.

Halaman:

Editor: Nur Umar

Sumber: Renungan Katolik


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah