Renungan Harian Katolik, Kamis 19 Mei 2022 Lengkap Bacaan Pertama Hingga Bacaan Injil

- 18 Mei 2022, 14:30 WIB
Renungan Harian Katolik, Kamis 19 Mei 2022 Lengkap Bacaan Pertama Hingga Bacaan Injil
Renungan Harian Katolik, Kamis 19 Mei 2022 Lengkap Bacaan Pertama Hingga Bacaan Injil /Pixabay/Fotorech/

UTARA TIMES - Simak Renungan Harian Katolik, Kamis 19 Mei 2022 lengkap bacaan pertama hingga bacaan Injil.

Renungan Harian Katolik, Kamis 19 Mei 2022 terdiri dari bacaan pertama, mazmur tanggapan hingga bacaan Injil.

Adapun Renungan Harian Katolik, Kamis 19 Mei 2022 untuk bacaan pertama yakni Kisah Para Rasul 15:7-21.

Renungan Harian Katolik, Kamis 19 Mei 2022 untuk mazmur tanggapan yaitu Mazmur 96:1-2a.2b-3.

Sedangkan Renungan Harian Katolik, Kamis 19 Mei 2022 untuk bacaan Injil terambil dari kitab Yohanes 15:9-11.

Baca Juga: Terungkap! Alasan Kenapa Ayu Dikutuk Terus Menari dalam Kisah KKN di Desa Penari, Ternyata Karena Ini

Inilah Renungan Harian Katolik, Kamis 19 Mei 2022 lengkap bacaan pertama hingga bacaan Injil sebagai berikut:

Karya Allah yang bersifat universal sering kali dipersempit dalam kotak-kotak agama. Hal ini terjadi bila suatu agama menganggap diri paling benar dan Allah hanya bekerja di dalam agama itu, sementara itu agama lain salah dan tidak mendatangkan keselamatan.

Pemahaman ini justru kerap menimbulkan perselisihan, rasa benci, dan permusuhan di antara pemeluk agama yang berbeda.

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: Renungan Katolik


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x