Contoh Susunan Acara 1 Muharram, Rujukan Bagi MC di Agenda Tahun Baru Islam 1444 Hijriyah

- 27 Juli 2022, 05:00 WIB
Contoh Susunan Acara 1 Muharram, Rujukan Bagi MC di Agenda Tahun Baru Islam 1444 Hijriyah
Contoh Susunan Acara 1 Muharram, Rujukan Bagi MC di Agenda Tahun Baru Islam 1444 Hijriyah /Pexels.com/Gezer Amorim.

Terimakasih kepada bapak……yang telah memimpin tawasul, mudah-mudahan kita mendapatkan keberkahan dalam kehidupan kita amin ya robbal alamin

Bapak ibu hadirin yang dimuliakan Allah kini saatnya kita untuk mendengarkan tausiah yang akan disampaikan oleh bapak… dimohon agar kita dapat mengikuti dan mendengarkan dengan seksama.dan kepada bapak…..kami persilahkan.

5. TAUSYIAH

OLEH BPK……

Ibu-ibu majelis taklim yang berbahagia, demikianlah tausyiah pada kesempatan ini. Semoga kita dapat memperoleh hikmah dan dapat melaksanakan apa yang sudah disampaikan oleh Bapak ust……tadi.

6. PEMBACAAN DO’A PENUTUP

Yang akan dipimpin oleh …..

semoga do'a-do'a kita di ijabah oleh Alloh swt, amien yra...

Dan kepada bapak….kami ucapkan terimakasih.

Jamaah yang dirahmati Allah

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah