Pidato Singkat 1 Muharram: Keistimewaan Puasa Sunnah di Bulan Allah

- 30 Juli 2022, 15:00 WIB
Informasi mengenai Pidato Singkat 1 Muharram: Keistimewaan Puasa Sunnah di Bulan Allah. Cek uraiannya di sini.
Informasi mengenai Pidato Singkat 1 Muharram: Keistimewaan Puasa Sunnah di Bulan Allah. Cek uraiannya di sini. /Pixabay / Pexels.

UTARA TIMES – Bagi Anda yang sedang mempersiapkan pidato tentang 1 Muharram, berikut ini uraian contoh pidato singkat mengenai keistimewaan bulan ini.

Teks pidato singkat 1 Muharram ini berisi tentang keistimewaan puasa sunnah di bulan Allah.

Lewat contoh teks pidato singkat ini Anda dapat mengetahui istimewanya puasa di bulan Muharram.

Untuk dapat membacanya secara lengkap, simak uraiannya sebagaimana berikut ini.

Baca Juga: Naskah Pidato Tahun Baru Islam 2022 Singkat dan Jelas, Tema Keutamaan Bulan Muharram

Judul Pidato: Keistimewaan Puasa Sunnah di Bulan Allah

Assalamualaikum warohmatullahi wabarokatuh.

Segala puji bagi Allah yang telah memberikan kita banyak kenikmatan. Allah SWT telah membuat kita masih hidup di bulan Muharram ini.

Bulan Muharram tidak seperti bulan biasa, ada keistimewaan di dalamnya. Keistimewaan bulan Muharram disebutkan dalam Quran.

Halaman:

Editor: Abdul Hamid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x