Cara Membuat Masker Mentimun dan Manfaatnya untuk Kecantikan Wajah

- 4 Agustus 2022, 02:00 WIB
Cara Membuat Masker Mentimun dan Manfaatnya Untuk Kecantikan Wajah
Cara Membuat Masker Mentimun dan Manfaatnya Untuk Kecantikan Wajah /Pixabay/monika1607/

Caranya adalah campurkan mentimun segar dengan putih telur ayam kampung hingga berbentuk seperti pasta.

Baca Juga: Cerita Pendek : Kesufian Abu Nawas dalam Menjelaskan Perkara Dosa Kecil dan Besar

Oleskan ke wajah dan diamkan selama 30 menit, hingga wajah kaku. Bilas menggunakan air hangat. Lakukan rutin 2x seminggu.

2. Masker Mentimun dan Lemon

Khasiat lemon untuk merawat wajah antara lain mengencangkan kulit secara alami, membasmi jerawat dan komedo, mengatasi flek hitam dan bahkan kandungan vitamin C-nya dipercaya mampu mencerahkan kulit.

Baca Juga: Kalender Hijriyah Hari Ini Kamis Tanggal 4 Agustus 2022, Cek Informasi Lengkapnya Disini

Caranya adalah campurkan mentimun yang telah dihaluskan dengan air lemon. Kemudian aplikasinya ke wajah. Hindari area mata. Diamkan selama 1 jam. Lalu, bilas menggunakan air dingin.

3. Masker Mentimun dan Yogurt

Kandungan asam laktat yang terdapat pada yogurt berfungsi untuk mengencangkan kulit dan mencegah tanda penuaan dini pada wajah seperti keriput, kusam, kerutan, garis halus dan lain-lain.

Baca Juga: Tayang Besok 4 Agustus 2022, Berikut Sinopsis Film Pengabdi Setan 2 yang Dinantikan

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah