Puasa Ayyamul Bidh Apakah Harus 3 Hari? Simak Ulasan dan Jadwal dan niatnya di Sini!

- 5 September 2022, 03:10 WIB
Puasa Ayyamul Bidh Apakah Harus 3 Hari? Simak Ulasan dan Jadwal dan niatnya di Sini!
Puasa Ayyamul Bidh Apakah Harus 3 Hari? Simak Ulasan dan Jadwal dan niatnya di Sini! /Freepik.com/freepik

UTARA TIMES - Simak berikut ulasan apakah puasa Ayyamul Bidh harus tiga hari?

Di samping mengulas ketentuan puasa Ayyamul Bidh berapa hari, akan dibahas jadwal Ayyamul Bidh September 2022, atau Safar 1444 H.

Kesempatan bagi umat Islam untuk mendapat limpahan pahala melalui puasa sunnah Ayyamul Bidh di bulan Safar 1444 H.

Lantas, haruskah Puasa Ayyamul Bidh 3 Hari?

Baca Juga: Link Nonton Miracle in Cell No 7 Korea Sub Indo Full Movie, Kisah Perpisahan Ayah dan Anak yang Bikin Nangis

Ketentuan haruskah puasa Ayyamul Bidh 3 hari itu tidak harus.

Pasalnya, dalam ajaran agama Islam, puasa Ayyamul Bidh termasuk dalam ibadah sunnah.

Ahmad Muntaha AM dalam NU Online menguraikan bahwa hukum puasa Ayyamul Bidh adalah sunnah muakkad.

Baca Juga: Link Siaran Langsung MU vs Arsenal Liga Inggris 2022, Live Streaming Premier League Tinggal Klik!

Kesunnahan dari puasa ini tercantum dalam hadist-hadist.

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x