Apa Itu IMS? Disebut Penyakit Menular, Kenali Bahaya dan Pecegahannya Disini

- 6 Oktober 2022, 09:05 WIB
Apa Itu IMS? Disebut Penyakit Menular, Kenali Bahaya dan Pecegahannya Disini
Apa Itu IMS? Disebut Penyakit Menular, Kenali Bahaya dan Pecegahannya Disini /freepik/lookstudio

UTARA TIMES – Simak ulasan terkait apa itu IMS yang disebut sebagai salah satu penyakit menular lengkap dengan bahaya dan pencegahannya.

Sebagian besar orang akan langsung berpikir bahwa IMS merupakan penyakit kotor pada kelamin.

Benarkah IMS disebut sebagai penyakit menular? Berikut ulasan lengkap dengan bahaya dan pencegahan salah satu penyakit berbahaya berikut.

Dilansir Utara Times dari laman Dinkes Surabaya bahwa Infeksi Menular Seksual atau IMS merupakan penyakit kelamin, karena IMS merupakan penyakit yang diakibatkan adanya hubungan seksual, baik melalui seks vaginal (melalui vagina), anal (melalui dubur), ataupun oral (melalui mulut). 

Baca Juga: Teks Bacaan Maulid Barzanji Versi PDF, Lengkap dari Awal hingga Akhir, Bisa Download Tinggal Klik

Namun penyakit menular IMS juga bisa terjadi melalui cara transmisi lain. Berikut penjelasan terkait apa itu IMS sebenarnya yang dirangkum Utara Times dari dinkes.surabaya.go.id.

Meski pun IMS dikenal sebagai penyakit kelamin, namun bukan berarti penyakit tersebut hanya dapat terjadi dan terlihat akibatnya pada alat kelamin. 

Baca Juga: Kapan Maulid Nabi Muhammad SAW? Berikut Penjelasan Kalender Hijriah Bulan Oktober 2022

Tanda-tanda IMS dapat juga terlihat di mata, tenggorokan, mulut, saluran pencernaan, hati, bahkan otak, dan organ tubuh lainnya. 

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x