Contoh Teks Pidato Sambutan Singkat Maulid Nabi Muhammad disertai Terjemahan Ayat Al-Qur’an

- 7 Oktober 2022, 13:50 WIB
Contoh Teks Pidato Sambutan Singkat Maulid Nabi Muhammad disertai Terjemahan Ayat Al-Qur’an
Contoh Teks Pidato Sambutan Singkat Maulid Nabi Muhammad disertai Terjemahan Ayat Al-Qur’an /Pixabay/matponjot

Dalam kesempatan ini ada beberapa hal yang perlu kita renungkan bersama dalam rangka memetik suri tauladan Nabi Muhammad SAW.

Baca Juga: Duet 2 Idol K-Pop, Inilah Daftar Pemain Golden Spoon Lengkap dengan Sinopsis

Dalam kehidupan berbangsa sebagai bangsa yang kini tengah membangun untuk menciptakan masa yang lebih baik, banyak suri tauladan yang kita petik dari perjalanan hidup Nabi Muhammad SAW.

Kebahagiaan dan kenikmatan yang dirasakan Nabi Muhammad SAW bukan terletak pada kelezatan dan kemegahan hidup lahiriah, melainkan kebahagiaan dan kenikmatan yang ditemukan dalam kesederhanaan. 

Dengan memperhatikan berbagai riwayat kehidupan Nabi yang menggambarkan bagaimana gaya hidup dan pergaulan beliau dengan orang-orang disekitarnya, maka kesemuanya mencerminkan tingkah laku kesopanan dan kesederhanaan hidup.

Baca Juga: Kumpulan Ide Stiker Maulid Nabi 2022 Terbaru dari Desain Bingkai Foto, Yuk Sambut Kelahiran Rasulullah SAW

Marilah kita semua merenungkan dan menjalankan apa yang telah Nabi Muhammad SAW ajarkan baik dari segi ilmu maupun gaya hidup secara keseluruhan, agar mendapat kenikmatan tingkat tinggi bukan hanya sekedar lahiriah saja.

Demikian apa yang dapat saya sampaikan, semoga dapat bermanfaat bagi kita semua. Amin.

Sekian dari saya ...

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x