5 Rekomendasi Asi Booster Terbaik, Terbukti Paling Ampuh

- 28 November 2022, 09:09 WIB
5 Rekomendasi Asi Booster Terbaik, Terbukti Paling Ampuh/instagram/@baby_wonderful
5 Rekomendasi Asi Booster Terbaik, Terbukti Paling Ampuh/instagram/@baby_wonderful /

Asi booster ini juga ampuh melancarkan produksi Asi. Mengandung ekstrak katuk dan vitamin B12, B6 vitamin B2 dan B1 untuk proses metabolisme tubuh sehingga dapat mempengaruhi produksi asi yang maksimal. 

Aturan konsumsi : 3x1 sebanyak 1-2 tablet perhari

4. Lactamor

Asi booster ini mengandung biji Fenugreek dan ekstrak daun katuk yang berkhasiat untuk meningkatkan produksi asi. 

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD Halaman 218: Membuat Tabel Frekuensi

Kandungan dalam asi booster ini ada vitamin B12 yang berguna untuk sintesis DNA serta mencegah kerusakan sistem saraf dengan membantu pembentukan myelin.

Anjuran Konsumsi:

3 kali sehari 1-2 kaplet.

Catatan: tidak dapat dikonsumsi wanita hamil karena memiliki efek oxytocin.

5. Herbology breastfeeding

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x