Apa Arti Mimpi Rambut Rontok Menurut Islam? Perlukah Waspada Jika Mimpi ini Terjadi?

- 2 Maret 2023, 19:30 WIB
Apa Arti Mimpi Rambut Rontok Menurut Islam? Perlukah Waspada Jika Mimpi ini Terjadi?
Apa Arti Mimpi Rambut Rontok Menurut Islam? Perlukah Waspada Jika Mimpi ini Terjadi? /

UTARA TIMES - Apa arti mimpi rambut rontok menurut islam? Perlukah menjadi waspada apabila bermimpi rambut rontok?

Dalam dunia kesehatan rambut rontok bisa menjadi tanda sebuah penyakit. Lantas bagaimana jika mimpi rambut rontok dalam Islam? Menjadi pertanda apa?

Apakah mimpi rambut rontok dalam Islam menjadi pertanda hilangnya sesuatu yang berharga? Sebagaimana yang diketahui, rambut adalah mahkota kepala yang berharga.

 

Banyak yang mengatakan arti mimpi rambut rontok dalam Islam menjadi pertanda yang buruk. Memimpikan rambut rontok dipercaya sebagai peringatan kehilangan rezeki dalam waktu dekat.

Baca Juga: Jangan Lakukan Puasa Qadha pada Hari Haram Berikut ini! Begini Cara Membayar Puasa Qadha Lengkap dengan Niat

Mimpi rambut rontok dalam Islam rupanya memiliki beragam makna, tidak seluruhnya arti mimpi rambut rontok bermakna buruk.

Melansir dari laman Jurnal Aceh, berukut sejumlah arti mimpi rambut rontok menurut Islam:

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x